Ini Dia Nahkoda Baru UKM Seni UNM

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 20 Desember 2016 - 23:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Makassar (UNM), Muhammad Fajar Nasrum terpilih sebagai ketua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni UNM periode 2016/2017 - (Foto: Ist)
Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Makassar (UNM), Muhammad Fajar Nasrum terpilih sebagai ketua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni UNM periode 2016/2017 – (Foto: Ist)

PROFESI-UNM.COM – Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Makassar (UNM), Muhammad Fajar Nasrum terpilih sebagai ketua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni UNM periode 2016/2017. Hasil pemilihan tersebut berdasarakan Musyawarah Kerja (Musker) yang dilakukan pada 18 Desember.

Ia mengatakan bahwa bakal mengembalikan roh UKM Seni yang sesungguhnya.

Baca Juga Berita :  Bangun Jiwa Sportif, HIMA AP Helat Porpas 2019

“Kedepannya UKM Seni akan merujuk ke tiga pilar yang telah di ikuti sebelumnya , yaitu Keorganisasian, Kesenian dan kebudayaan,“ katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, mahasiswa angkatan 2014 ini berharap agar UKM Seni di bawah nahkodanya bisa menjadi lebih baik .

Baca Juga Berita :  (FOTO) Aliansi Mahasiswa UNM Gelar Aksi Tolak Kenaikan Harga BBM

“Harapan saya UKM Seni bisa lebih berkompoten dan bisa mencetak kader-kader penerus yang lebih kreatif dan inovatif,” harapnya.

Kegiatan tersebut diadakan di Bontoa Embun Pagi Kel. Bulu tanah, Kec Tinggi Moncong, Kab. Gowa pada 18 Desember lalu. (*)


*Reporter: Nurul Atika/Editor: Endang Sri Wahyuni

Berita Terkait

Amanah Baru di Pundak Mahasiswa Biologi, Ketua Umum HMJ Biologi FMIPA UNM Siap Hadirkan Organisasi yang Progresif dan Inklusif
Kepemimpinan Baru KSR PMI Unit UNM akan Wujudkan Solidaritas dan Kepedulian
Rayakan 20 Tahun, KPID Sulsel Apresiasi Insan Penyiaran lewat KPID Awards 2025
Sinergi UNM dan UNIPOL Serahkan Teknologi Inovatif Dukung Produktivitas Masyarakat Desa Congko
Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda
Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 00:53 WITA

Kepemimpinan Baru KSR PMI Unit UNM akan Wujudkan Solidaritas dan Kepedulian

Selasa, 16 Desember 2025 - 01:46 WITA

Rayakan 20 Tahun, KPID Sulsel Apresiasi Insan Penyiaran lewat KPID Awards 2025

Jumat, 15 Agustus 2025 - 20:48 WITA

Sinergi UNM dan UNIPOL Serahkan Teknologi Inovatif Dukung Produktivitas Masyarakat Desa Congko

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:58 WITA

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Berita Terbaru

Tak Berkategori

HPPMI Maros KOM UNM Sosialisasi PTN ke 25 SMA/MA di Kabupaten Maros

Senin, 12 Jan 2026 - 15:16 WITA