11 Perguruan Tinggi Se-Indonesia Bertarung di Rektor UNM Cup

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 9 Agustus 2016 - 00:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggot UKM Olahrga saat menyambut peserta Turnamen Nasional Pencak Silat Rektor UNM Cup yang berlangsung di Pelataran Menara Pinisi, Senin (8/8). (Foto: Ist)
Anggot UKM Olahrga saat menyambut peserta Turnamen Nasional Pencak Silat Rektor UNM Cup yang berlangsung di Pelataran Menara Pinisi, Senin (8/8). (Foto: Ist)

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Olahraga Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar turnamen pencak silat nasional Rektor UNM CUP. Sebelas Perguruan tinggi di Indonesia siap bertarung di turnamen ini. Kegiatan ini berlangsung di Pelataran Menara Pinisi, Senin (8/8).

Ketua umum UKM Olahraga, Haedir Anwar mengatakan, setelah ditutupnya pendaftaran tercatat 200 peserta yang ikut bepartisipasi. “Rektor UNM Cup diikuti oleh mahasiswa dan pelajar se-Indonesia,” ungkapnya.

Baca Juga Berita :  Ini Daftar Nama Pejabat Baru UNM

Selain itu, ia menambahkan kegiatan ini untuk menjalin silaturahmi antar mahasiswa dan pelajar, juga bertujuan mencari bibit atlet nasional. “Kegiatan ini baru pertama kali diadakan, tujuannya mewadahi para pesilat untuk berkompetisi secara sehat,” tambah mahasiswa angkatan 2012 ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum Karta Jayadi mengapresiasi kegiatan yang mampu memikat banyak kampus untuk turut ambil bagian pada lomba pencak silat. “Lomba tersebut skalanya nasional, saya berpesan agar peserta menjunjung tinggi nilai sportifitas kala bertanding,” harapnya.

Baca Juga Berita :  423 Petarung Rektor UNM CUP II Perebutkan Juara

Kesebelas Universitas yang ikut diantaranya Univ Udayana, UNMUS, Univ Airlangga, Univ Yogyakarta,UNM, STIE IKIB, STKIP Makassar, UNHAS, UIN, UNIBOS, Unismuh Luwu Timur, dan Wakil dari Bulukumba. (*)


*Reporter: Resa Saputra

Berita Terkait

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital
Edukasi Mitigasi Bencana untuk Siswa se-Takalar lewat Sar Go To School
Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School
Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak
UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari
Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus
LPM Penalaran UNM Gelar TM I PMP-OMK XXVIII dan Talkshow
Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:33 WITA

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:55 WITA

Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:27 WITA

Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:18 WITA

UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:17 WITA

Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA