Jalur Mandiri 2017, Fakultas Teknik UNM Bakal Buka Prodi Diploma Tiga

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 14 Maret 2017 - 20:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) - (Foto: Dok. Profesi)
Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) – (Foto: Dok. Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) akan kembali membuka program studi (Prodi) Diploma Tiga (D3). Rencananya bakal dibuka di Jalur Mandiri 2017 nanti.

Dekan FT, Muhammad Yahya mengungkapkan, saat ini pihaknya tengah menyelesaikan dokumen yang
diperlukan. Jalur Mandiri pun dipilih sebagai jalur pendaftaran.

Baca Juga Berita :  19 Camaba Jalur Hafidz Ikuti Tes Keterampilan

“Kita sementara godok ini berkasnya semua, kita akan terima kembali,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga mengatakan, alasan dibukanya kembali lantaran prodi tersebut dinilai sangat dibutuhkan di dunia kerja.
Pasalnya, saat ini banyak perusahaan yang membuka lowongan untuk alumni D3.

“Ini tidak bisa tergantikan oleh sarjana karena di level pekerjaan pada kerangka kualifikasi kerja berada di level cukup tinggi,” tuturnya.

Baca Juga Berita :  Prodi Manajemen FE Resmi Raih Akreditasi A

Lanjut, ia berharap, semua prosedur pembukaan prodi D3 dapat berjalan dengan baik dan lancar. “Kita berdoa saja semoga dilancarkan,” harapnya. (*)


*Reporter: Muh. Agung Eka S

Berita Terkait

Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up
Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus
Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi
Evaluasi Kinerja dan Peluang Kerja Sama KPRI UNM
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Lama Vakum, BEM FT Kembali Dibentuk
HIMATIK Peringati Hari Lahir Keempat Penuh Semangat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Mei 2025 - 23:21 WITA

Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih

Jumat, 25 April 2025 - 14:46 WITA

Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up

Jumat, 25 April 2025 - 13:59 WITA

Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus

Jumat, 18 April 2025 - 23:03 WITA

Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:53 WITA

Evaluasi Kinerja dan Peluang Kerja Sama KPRI UNM

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA