Pelantikan Rektor Baru UNM Akan Segera Dilaksanakan

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 9 Mei 2024 - 15:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karta Jayadi Saat keluar dari ruangan pemilihan rektor UNM, Jumat (3/5). (Foto: Int.)
Karta Jayadi Saat keluar dari ruangan pemilihan rektor UNM, Jumat (3/5). (Foto: Int.)

PROFESI-UNM.COM – Karta Jayadi, resmi terpilih sebagai Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) periode 2024-2028. 

Pelantikannya akan berlansung pada 17 Mei di kantor Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek).

“Rencananya di gedung kementerian di Jakarta, kira-kira tanggal 17 Mei 2024,” kata karta jayadi, selasa (2/5).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemilihan Rektor Usai, Husain Syam: Berbeda dengan Prediksi Saya

Pelantikan tersebut akan menjadi tanda dimulainya masa jabatan Karta Jayadi sebagai rektor UNM yang baru.

Baca Juga Berita :  Pilrek Putaran II Siap Dilaksanakan Besok

Dalam proses persiapannya, ia telah mengusulkan untuk mengundang seluruh tim pemenangnya sebagai penghargaan atas kontribusi dan dukungan yang telah diberikan kepadanya.

“Saya sudah mengusulkan untuk mengundang keluarga besar dan tim saya saat pelantikan nanti, karena kan yang mengundang rektor lama,” ungkapnya.

Tertarik Lanjut Studi S2 di Thailand, Yuk Daftar Beasiswa CGI Sekarang

Mantan dekan Fakultas Seni dan Desain (FSD) tersebut akan mencatatkan namanya sebagai rektor ke 10 di buku sejarah UNM.

Baca Juga Berita :  Karta Jayadi Tegaskan UKT UNM Tahun 2024 Tidak Naik

Diketahui selama 62 tahun berdiri, UNM telah dipimpin oleh sembilan orang, yaitu:
1. Prof. Arnold Mononoetoe
2. Prof. Idrak Yasin, M.A.
3. Mayjend. A.A. Rivai
4. Drs. Abd. Karim
5. Prof. Dr. Paturungi Parawansa
6. Prof. Dr. Syahruddin Kaseng
7. Prof. Dr. M. Idris Arief, M.S.
8. Prof. Dr. Arismunandar, M.Pd.
9. Prof. Husain Syam. (*)

*Reporter: Muh. Akbar

Berita Terkait

Dosen FIS-H UNM Ditahan, Rektor Siap Pecat Tidak Hormat
Rektor UNM Tegaskan Siap Hadapi Dugaan Korupsi Proyek Kampus
Dosen FISH UNM Jadi Tersangka, Rektor Sebut Belum Terima Surat Resmi
Dosen Terduga Pembajakan Bungkam, Sanksi Menanti Jika Terbukti
Dugaan Pelecehan Seksual Oleh Dosen di JTIK Mahasiswi Akhirnya Buka Suara
Dosen FIKK Diduga Plagiasi Tesis Mahasiswa Pascasarjana UNM
Dosen FIS-H Lecehkan Mahasiswa, Korban Alami Trauma Berat
Bobot Skripsi Berlebih, Mahasiswa Teknik Elektro D4 GCS Tidak Dapat Potongan UKT
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 19:55 WITA

Dosen FIS-H UNM Ditahan, Rektor Siap Pecat Tidak Hormat

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:37 WITA

Rektor UNM Tegaskan Siap Hadapi Dugaan Korupsi Proyek Kampus

Jumat, 27 Juni 2025 - 11:21 WITA

Dosen FISH UNM Jadi Tersangka, Rektor Sebut Belum Terima Surat Resmi

Selasa, 20 Mei 2025 - 11:26 WITA

Dosen Terduga Pembajakan Bungkam, Sanksi Menanti Jika Terbukti

Jumat, 25 April 2025 - 22:15 WITA

Dugaan Pelecehan Seksual Oleh Dosen di JTIK Mahasiswi Akhirnya Buka Suara

Berita Terbaru

Ilustrasi circle Pertemanan, (Foto:Int.)

wiki

Tips Atasi Circle, Pertemanan Menjadi Lebih Baik

Jumat, 11 Jul 2025 - 00:00 WITA

Ilustrasi sekelompok orang yang terlibat dalam organisasi kampus, (Foto:Int.)

wiki

Kenali Kegiatan Kampus sebagai Modal Karier

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:51 WITA

Potret tampilan aplikasi mendeley, salah satu tools pembuat daftar pustaka otomatis,(Foto: Int.)

wiki

Tools Membuat Daftar Pustaka Otomatis Bagi Mahasiswa 

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:46 WITA

Potret sekelompok anak kuliah, (Foto:Int.)

wiki

Mengenal Istilah Dalam Dunia Perkuliahan 

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:36 WITA