LK FIK UNM Gelar Aksi Susulan Terkait Kebijakan Kampus

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 11 Oktober 2018 - 08:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Lemabaga Kemahasiswaan (LK) se-Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Makassar (UNM) gelar aksi susulan. Aksi ini berlangsung di depan Gedung FIK ini protes birokrasi yang tidak menanggapi tuntutan mereka pada aksi sebelumnya pada tanggal (18/9) lalu.

“Ini aksi susulan. Tuntutan kami pada aksi sebelumnya itu tidak ditanggapi pimpinan,” kata Reski selaku Presiden Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) terpilih, Kamis (11/10).

Baca Juga Berita :  Aksaraeuforia Digelar Guna Mengasah Kemampuan Artisik Peserta SMS

Mahasiswa yang akrab disapa Ekki mengungkapkan, tuntutan aksi kali ini sama dengan permintaan pada aksi sebelumnya, yakni perbaikan sarana dan prasarana. UNM yang mengantongi akreditasi A, dan salah satu Satker terbaik Se-Indonesia Timur, sementara penunjang akreditasi adalah sarana dan prasarana.

“Reski menegaskan bahwa realita yang kita terima tidak sesuai dengan kampus yang sudah akreditasi A,”. ungkapnya.(*)


*Reporter: R. Ryan Subiakto. S

Berita Terkait

Konapsi 2025 Bukakan Wawasan Mahasiswa Seni tentang Arti Pendidikan dan Kreativitas
Konapsi 2025 Tekankan Spiritualitas Seni Nusantara di Tengah Krisis Zaman
Djuli Djatiprambudi Sebut Seni Modern Potong Dimensi Spiritual
Gravitasi 2025 Jadi Ajang Eksplorasi Potensi dan Kolaborasi Sains Teknologi
HMJ Fisika UNM Hadirkan Inovasi Baru di Gravitasi 2025
Himaprodi PBSI FBS UNM Gelar Diklat Jurnalistik 2025
Diklatsar XXIV SAR UNM Ajarkan Kepekaan Hati Terhadap Sesama
SAR UNM Gelar Diklatsar XXIV, Bentuk Generasi Proaktif dalam Misi Kemanusiaan
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 23:33 WITA

Konapsi 2025 Bukakan Wawasan Mahasiswa Seni tentang Arti Pendidikan dan Kreativitas

Jumat, 24 Oktober 2025 - 23:02 WITA

Konapsi 2025 Tekankan Spiritualitas Seni Nusantara di Tengah Krisis Zaman

Jumat, 24 Oktober 2025 - 22:53 WITA

Djuli Djatiprambudi Sebut Seni Modern Potong Dimensi Spiritual

Jumat, 24 Oktober 2025 - 22:52 WITA

Gravitasi 2025 Jadi Ajang Eksplorasi Potensi dan Kolaborasi Sains Teknologi

Jumat, 24 Oktober 2025 - 22:23 WITA

HMJ Fisika UNM Hadirkan Inovasi Baru di Gravitasi 2025

Berita Terbaru

Ilustrasi Mempelajari Peluang Baru, (Foto: Ai.)

Berita Wiki

Mahasiswa dan AI, Tren Baru Cari Cuan di Era Digital

Jumat, 24 Okt 2025 - 23:13 WITA