Jawab Keterbatasan Lahan Transportasi, HMSP Akan Gelar Seminar Nasional Transportasi

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 7 November 2019 - 08:23 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Himpunan Mahasiswa Sipil dan Perencanaan (HMSP) Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar (FT UNM), sebentar lagi akan menggelar Seminar Nasional Transportasi dengan tema “Manajemen dan Inovasi Infrastruktur untuk Mewujudkan Sistem Peradaban Transportasi Berkelanjutan yang Lebih Baik di Era Industri 4.0”. Bertempat di Ballroom Menara Pinisi, Senin (11/11).

Ketua Himpunan HMSP, Laode Zainul Saputra mengungkapkan tujuan dari seminar tersebut. Menurutnya, dengan adanya forum ini mahasiswa bisa menuangkan idenya sehingga mampu menerbitkan inovasi baru di era saat ini.

“Untuk meningkatkan pemahaman disiplin ilmu teknik sipil mengenai manajemen dan inovasi infrastruktur untuk mewujudkan sistem peradaban transportasi berkelanjutan yang lebih baik,” ungkapnya.

Selain menjawab permasalahan lahan. Laode juga berharap agar kegiatan ini bisa menjadi tempat belajar bagi sesama mahasiswa teknik sipil.

“Meningkatnya kualitas keilmuannya orang-orang yang bergelut dalam dunia keteknik sipilan khususnya di bidang transportasi,” harap mahasiswa angkatan 2016 ini.

Seminar ini sendiri nantinya akan menghadirkan Guru Besar Teknik Sipil Universitas Gajah Mada (UGM), Agus Taufik Mulyono.

Baca Juga Berita :  Lestarikan Budaya Mandar, Mahasiswa KKN UNM Akan Adakan Gasebo se-Kabupaten Majene

Agus Taufik Mulyono sendiri saat ini menjabat sebagai Ketua Dewan Penasihat Forum Studi Transportasi Antar Perguruan Tinggi (FSTPT), Ketua MTI Pusat dan Ketua Pusat Studi Transportasi dan Logistik Universitas Gajah Mada.

Selain Agus Taufik Mulyono, masih ada tiga orang pembicara di acara seminar ini. Rektor UNM Husain Syam, Dosen Teknik Sipil UNM Qadriathi Dg Bau, dan Kadishub Provinsi Sulsel Fahlevi Yusuf.

Untuk pendaftaran seminar nasional silahkan isi link ini. (*)

*Reporter: Muh. Sauki Maulana

Berita Terkait

Sintalaras UNM Suarakan Aksi Hijau dari Lereng Bawakaraeng
Duel Calon Dekan FIS-H UNM, Supriadi Torro dan Jumadi Melaju ke Tahap Kedua
KIPK Bukan Sekadar Beasiswa, Tapi Amanah bagi Bangsa
[FOTO] Rangkaian Momen Hangat di Ramah Tamah FSD UNM
UNM Umumkan Jadwal Peninjauan UKT untuk Mahasiswa
Wisudawan Harus Jadi Agen Perubahan Pemerataan Pendidikan
Seminar Nasional UKM MAPHAN Kupas Tuntas Bahaya Narkotika
Soroti Gedung Mangkrak FEB, Rektor UNM Tekankan Komitmen Peningkatan Mutu Pendidikan
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:45 WITA

Sintalaras UNM Suarakan Aksi Hijau dari Lereng Bawakaraeng

Kamis, 3 Juli 2025 - 21:28 WITA

Duel Calon Dekan FIS-H UNM, Supriadi Torro dan Jumadi Melaju ke Tahap Kedua

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:57 WITA

KIPK Bukan Sekadar Beasiswa, Tapi Amanah bagi Bangsa

Senin, 30 Juni 2025 - 23:29 WITA

[FOTO] Rangkaian Momen Hangat di Ramah Tamah FSD UNM

Senin, 30 Juni 2025 - 23:20 WITA

UNM Umumkan Jadwal Peninjauan UKT untuk Mahasiswa

Berita Terbaru

Karta Jayadi, Rektor Universitas Negeri Makassar. (Foto: Int.)

Berita Utama

Dosen FIS-H UNM Ditahan, Rektor Siap Pecat Tidak Hormat

Jumat, 4 Jul 2025 - 19:55 WITA

Para Peserta Aksi Penanaman, (Foto: Ist).

Agendasiana

Sintalaras UNM Suarakan Aksi Hijau dari Lereng Bawakaraeng

Kamis, 3 Jul 2025 - 22:45 WITA

Ilustrasi Mahasiswa Tertekan Akibat Tekanan Akademik dan Kurangnya Dukungan, (Foto: AI).

Berita Wiki

Belajar Sehat Mental, Mahasiswa Perlu Lebih dari Sekadar Nilai

Kamis, 3 Jul 2025 - 22:24 WITA

Ilustrasi Mahasiswa Berhasil Mendapatkan Beasiswa, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Berburu Beasiswa, Jalan Mahasiswa Menuju Kuliah Lebih Ringan

Kamis, 3 Jul 2025 - 22:19 WITA