Delegasi Mahasiswa UNM Terpilih Jadi Ketua Imadiklus

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 27 November 2019 - 16:13 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM Mahasiswa Universitas Negeri Makassar (UNM), Ismail Mahmud, berhasil menjadi Ketua Umum Ikatan Mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah (Imadiklus), pada Kongres Ke-VII Imadiklus Indonesia yang digelar di Bengkulu, pada tanggal 22—24 November 2019.

Meskipun awalnya ragu untuk maju menjadi ketua umum. Ia mengaku sangat bersyukur karena ternyata menjadi ketua umum terpilih.

“Alhamdulillah, mayoritas suara di forum delegasi dari perwakilan universitas seluruh Indonesia memberikan rekomendasi hingga akhirnya saya terpilih secara Aklamasi menjadi ketua umum periode 2019-2021” ungkapnya, saat dihubungi lewat pesan Whatsapp, Senin (25/11).

Lanjut, menurutnya meskipun dalam mengemban amanah in akan banyak tantangannya namun dia tetap optimis untuk mengemban tanggung jawab ini. Baginya, sikap optimis diperlukan agar menjadi seorang pemimpin yang baik.

Baca Juga Berita :  [OPINI] Ganti Skema Tes Masuk Perguruan Tinggi Bukan Solusi

“Bukan seberapa bisa menjadi seorang ketua melainkan mempertanggung jawabkan amanah ini.” tambahnya.

Dia juga berpesan kepada mahasiswa lain, meskipun sibuk dengan lembaga namun jangan melupakan akademik.

“Sekalipun menjadi mahasiswa yang aktif di lembaga jangan pernah melupakan akademik, dan jadilah akademisi yang handal tanpa pernah melupakan organisasi sebab di organisasi bagian kecil dari aplikasi proses akademik,” pesannya

*Reporter: Kristiani Tandi Rani/ Editor: Fikri

Berita Terkait

Kisah Aslinda, Perempuan Pinrang yang Menjadi Pilar Akademik UNM
Langganan Jadi Wasit Turnamen Internasional, Ini Daftar Turnamen yang Jamalong Pernah Pimpin
Fokus Pemanfaatan Bahan Lokal, Anggota DPRD Inspirasi IPMIL Raya UNM
Inagurasi Angkatan 2024 FBS UNM Tegaskan Peran Mahasiswa Sebagai Agen Perubahan
Magang Fakultas Psikologi UNM Gelar Psikoedukasi Komunikasi Positif bagi Karyawan PT Karya Insani Sejahtra
Panggung Bakat Mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia UNM Berhasil Pukau Penonton
Englisher Days: Wadah Kebersamaan Mahasiswa Jurusan Bahasa Inggris UNM
Dari Dapur ke Panggung Lomba, Tata Boga UNM Tampilkan Inovasi Kuliner
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 25 Juni 2025 - 14:17 WITA

Kisah Aslinda, Perempuan Pinrang yang Menjadi Pilar Akademik UNM

Senin, 9 Juni 2025 - 12:02 WITA

Langganan Jadi Wasit Turnamen Internasional, Ini Daftar Turnamen yang Jamalong Pernah Pimpin

Minggu, 1 Juni 2025 - 23:08 WITA

Fokus Pemanfaatan Bahan Lokal, Anggota DPRD Inspirasi IPMIL Raya UNM

Minggu, 1 Juni 2025 - 22:30 WITA

Inagurasi Angkatan 2024 FBS UNM Tegaskan Peran Mahasiswa Sebagai Agen Perubahan

Senin, 19 Mei 2025 - 02:39 WITA

Magang Fakultas Psikologi UNM Gelar Psikoedukasi Komunikasi Positif bagi Karyawan PT Karya Insani Sejahtra

Berita Terbaru

Potret sosok Supriadi Torro, (Foto : Int)

Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum

Bongkar Jejak Karir Sosok Supriadi Torro Nakhoda Baru FISH UNM

Senin, 7 Jul 2025 - 23:15 WITA

Potret Nur Intan Maharani I, Presiden BEM FIP Periode 2024/2025, (Foto : Ist.)

Opini

[OPINI] Malu yang Salah Alamat

Senin, 7 Jul 2025 - 23:08 WITA

Potret Hasil Pemilihan Dekan FIS-H, (Foto: Ficka Aulia Khaerunnisa)

Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum

Terpilih Jadi Dekan, Supriadi Torro Siap Majukan FIS-H UNM dengan Pengelolaan Akuntabel

Senin, 7 Jul 2025 - 23:06 WITA