Berkat Ikut MBKM, Gustia Jadi Wisudawan Terbaik FISH

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 17 Januari 2023 - 16:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Gustia menjadi wisudawan terbaik Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum (FISH) Universitas Negeri Makassar (UNM). Penghargaan tersebut ia peroleh dalam wisuda periode Januari 2023, di Ballroom Teater, Menara Pinisi UNM, Rabu (18/1).

Mahasiswa angkatan 2019 asal barru ini meraih Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 3,91, ialah mengatakan bahwa ia tidak pernah berfikir bisa meraih wisudawan terbaik di tahun 2023 ini.

“Saya tidak pernah berfikir ke arah sana, karena bagi saya hanya mengerjakan tugas-tugas dari arahan dosen dan mengerjakan tugas tepat pada waktunya dan rajin hadir di kelas,” tuturnya.

Selain itu, Gustia juga pernah mengikuti program Kampus Mengajar, serta aktif kegiatan organisasi, dan terpilih menjadi wisudawan terbaik di periode Januari.

“Bagi saya organisasi dan prestasi itu dua hal yang saling memberi pelajaran, karena dengan berorganisasi bisa menambah pengalaman kita, dan akan semakin banyak menambah wawasan kita,” jelasnya.

Baca Juga Berita :  Persyaratan dan Alur Pendaftaran KKN UNM Semester Ganjil Tahun Akademik 2024/2025

Gusti juga ingin melanjutkan S2nya , karena cita-cita ia ingin menjadi seorang Doktor, bagi dia tidak perlu takut dalam mengambil resiko sebab bagi dia kegagalan adalah langkah menuju keberhasilan, dan harapan ia kedepannya bisa menjadi yang lebih baik lagi kedepannya.(*)

Reporter: Nurul Ainun Munawaroh

Berita Terkait

Malam Puncak ISAC 2025 Pererat Silaturahmi dan Sukseskan Lomba
Resmi, Jadwal Wisuda Reguler UNM Periode Mei 2025
HMPS Seni Tari FSD UNM Gelar Peringatan Hari Tari Dunia 2025
Sendratasik FSD UNM Luncurkan Konsep Baru Bina Akrab pada Kegiatan LDKM
Dampak Buruk Terlalu Keras pada Diri Sendiri dan Cara Mengatasinya
Gemuruh Flash Mob Wicked The Musical, Mahasiswa UNM Pukau Pengunjung Nipah Mall
Sastra Masuk Sekolah Berakhir dengan Perayaan Malam Puncak di Pinrang
UNM Jadi Kampus Impian Peserta Tes SNBT 2025
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 23:43 WITA

Malam Puncak ISAC 2025 Pererat Silaturahmi dan Sukseskan Lomba

Sabtu, 3 Mei 2025 - 11:04 WITA

Resmi, Jadwal Wisuda Reguler UNM Periode Mei 2025

Jumat, 2 Mei 2025 - 01:46 WITA

HMPS Seni Tari FSD UNM Gelar Peringatan Hari Tari Dunia 2025

Jumat, 2 Mei 2025 - 00:47 WITA

Sendratasik FSD UNM Luncurkan Konsep Baru Bina Akrab pada Kegiatan LDKM

Rabu, 30 April 2025 - 02:27 WITA

Dampak Buruk Terlalu Keras pada Diri Sendiri dan Cara Mengatasinya

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA