30 SMA Ikuti Olimpiade HMJ PPKn Fakultas Ilmu Sosial

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 21 April 2017 - 19:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Kewarganegaraan (HMJ PKn) Fakultas Ilmu Sisial (FIS) Universitas Negeri Makassar (UNM) kembali menghelat olimpiade yang berlangsung di Ballroom Lantai 2 Menara Pinisi pada hari ini hingga 23 April – (Foto: Masturi – Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Sebanyak 30 Sekolah Menengah Atas (SMA) se-derajat mengikuti olimpide Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan (PPKn). Kegiatan yang dihelat oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) PPKn Fakultas Ilmu Sosial (FIS) UNM ini digelar di Ballroom Lantai 2 Menara Pinisi, Jumat (21/4).

Ketua Panitia, Ari Perdana menjelaskan, peserta olimpiade berasal dari SMA yang berada di daerah Sulawesi. Namun, hanya dua provinsi, yakni Sulawesi Selatan (Sulsel) dan Sulawesi Barat (Sulbar) yang ikut dalam kegiatan ini. Masalah perizinan menjadi kendala utama untuk membawa peserta dari provinsi lainnya.

Baca Juga :  Helat Olimpiade, HMJ PPKn Ingin Pelajar Pahami Pancasila

“Pesertanya itu regional sulawesi, karna mengalami beberapa kendala pada kegiatan, jadi kami hanya memdapatkan peserta dari dua provinsi,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mahasiswa angkatan 2014 ini mengatakan, meski hanya dua provinsi namun target peserta yang ikut  pun telah tercapai. Adanya target dimaksudkan agar kegiatan ini lebih semarak lagi ketimbang tahun sebelumnya.

Baca Juga :  Penuhi Tugas Kuliah, Mahasiswa Seni Tari 2013 Lakukan Pentas

“Walaupun hanya dua provinsi, tapi alhamdulillah target peserta kami sudah tercapai,” ujarnya. (*)

Ia juga menjelaskan, kegiata ini bertujuan untuk menguji kemampuan pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) se derajat. Tak hanya itu, mereka juga diajak untuk membumikan pancasila. (*)


*Reporter: Masturi

Berita Terkait

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital
Edukasi Mitigasi Bencana untuk Siswa se-Takalar lewat Sar Go To School
Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School
Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak
UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari
Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus
LPM Penalaran UNM Gelar TM I PMP-OMK XXVIII dan Talkshow
Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:33 WITA

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:55 WITA

Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:27 WITA

Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:18 WITA

UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:17 WITA

Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA