Pengurus LK FIP UNM Sesali Pembongkaran Sekretariat yang Mendadak

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 16 Oktober 2018 - 20:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Sekretariat Lembaga Kemahasiswaan Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Makassar (UNM) tiba-tiba saja dibongkar, Selasa (16/10). Hal tersebut sontak mengagetkan pengurus LK yang ada di lokasi.

Ketua Himpunan Mahasiswa Administrasi Pendidikan (Hima AP), Ahmad Sofyan misalnya. Ia merasa kaget karena tidak mengetahui bahwa akan ada pembongkaran.
Akibatnya pengurus LK keteteran mengatur serta memindahkan semua peralatan yang ada di sekretariatnya.

Baca Juga :  Yuk, Cek Jadwal Pembekalan KKN Reguler dan KKN PPL Terpadu 2018

“Kami tidak mendapatkan pemberitahuan akan dilakukan perbaikan sekret. Sehingga kami tidak bisa mencari tempat alternatif karena dadakan, belum lagi barang-barang harus di angkat secara tiba-tiba,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Belakangan Sofyan baru mengetahui jika ternyata sekretariat LK akan direnovasi. Ia menyesali hal tersebut karena tak ada pemberitahuan sebelumnya.

“Kalau saya pribadi baru mengetahui akan dilakukan perbaikan atap disaat hari pembongkaran. Hari pembongkaran dilakukan pada hari Selasa,” ungkapnya.

Baca Juga :  Khusus Mahasiswa Baru, Besok Terakhir Pembayaran UKT

Mahasiswa angkatan 2016 ini berharap, agar sebaiknya waktu renovasi dilakukan tidak ada aktivitas perkuliahan. Sebab sangat menggangu proses perkuliahan.

“Seharusnya ada pemberitahuan sebelum dilakukan pembongkaran agar kami bisa menyiapkan tempat kerja sebelum pembongkaran,” harapnya. (*)


*Reporter: Ulil Afiah Az-zakiyah

Berita Terkait

Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Evaluasi Kinerja dan Peluang Kerja Sama KPRI UNM
Mahasiswa Sebut Perpustakaan UNM Sangat Nyaman untuk Belajar
Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae
Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair
Tim PKM FMIPA Gelar Pelatihan Pembuatan Lembar Kerja Fisika
Accounting Festival Jadi Wadah Kembangkan Skill Akuntansi
Simak Pelaksanaan UTBK SNBT UNM
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 2 Mei 2025 - 23:21 WITA

Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:53 WITA

Evaluasi Kinerja dan Peluang Kerja Sama KPRI UNM

Minggu, 15 Desember 2024 - 23:58 WITA

Mahasiswa Sebut Perpustakaan UNM Sangat Nyaman untuk Belajar

Kamis, 29 Agustus 2024 - 11:01 WITA

Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae

Selasa, 27 Agustus 2024 - 22:10 WITA

Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA