UKM Menwa UNM Latihan Taktik Pengamanan

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 14 Oktober 2017 - 22:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta Pelatihan dan Pengamanan Intelijen saat mengikuti materi di Aula Kodim 1408/BS Hasanuddin, Sabtu (14/10) – (Foto: Ist.)

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Resimen Mahasiswa (Menwa) Wolter Monginsidi Satuan 702 Universitas Negeri Makassar (UNM) mengadakan Pelatihan dan Taktik Pengamanan. Kegiatan tersebut digelar di Aula Kodim 1408/BS Hasanuddin, Sabtu (14/10).

Ketua Panitia, Melisa Saila mengatakan, ini diadakan sebagai media pembelajaran bagi anggota menwa mengenai pengamanan dan intelijen. Menurutnya, tidak semua orang bisa mengikuti pelatihan pemintel yang bersifat khusus ini.

Baca Juga Berita :  Dekan FIP: Saya Mau LK Prioritaskan Kegiatan Akademik

“Kegiatan ini sifatnya tidak bisa disebarluaskan. Hanya untuk orang tertentu yang dapat mengikuti pelatihan ini,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komandan Satuan 702 UNM, Nasrullah menuturkan, dampak dari kegiatan ini bisa membantu pengamanan di Kampus peserta masing-masing. Selain itu juga bisa memberikan informasi yang bermanfaat.

Baca Juga Berita :  Mahasiswa Teknik UNM Wakili Indonesia Timur di KMLI 2016

“Semoga bisa menjadi harapan birokrasi,” tuturnya.

Sebanyak 39 peserta dari empat satuan menwa di Makassar mengikuti kegiatan ini. Satuan 708 UMI, Satuan 703 UINAM, STIE AMKOP, dan STIE NOBEL. Sementara pemateri dalam kegiatan ini yaitu Wahyudi Nurdin dan Pelda Untung Waluyo. (*)


*Reporter: Wahyudin

Berita Terkait

Farid Irjum Terpilih Sebagai Ketua PRASASTI HMJ Bahasa Inggris FBS UNM 2025–2026
Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif
LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII
Asah Talenta Mahasiswa Angkatan 2024 Lewat DKV Camp
Kepemimpinan Baru HMPS Pendidikan IPS UNM Fokus pada Aspirasi dan Kekompakan Mahasiswa
LPM Penalaran UNM Optimalisasi Kapasitas Kelembagaan Melalui Agenda OMK
FBS UNM Gelar Inaugurasi Evolusia 24, WR 3 UNM Sampaikan Puisi Penuh Makna
Hujan Tak Surutkan Semangat Inaugurasi Evolusia 24 FBS UNM
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 23:16 WITA

Farid Irjum Terpilih Sebagai Ketua PRASASTI HMJ Bahasa Inggris FBS UNM 2025–2026

Selasa, 24 Juni 2025 - 21:38 WITA

Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif

Rabu, 18 Juni 2025 - 20:02 WITA

LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII

Sabtu, 7 Juni 2025 - 12:06 WITA

Asah Talenta Mahasiswa Angkatan 2024 Lewat DKV Camp

Jumat, 6 Juni 2025 - 23:33 WITA

Kepemimpinan Baru HMPS Pendidikan IPS UNM Fokus pada Aspirasi dan Kekompakan Mahasiswa

Berita Terbaru

Ilustrasi Seorang Pria  Menarik Perhatian Para Audiens Lewat Tutur Katanya, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Tips Struktur Bicara Buat Audiens Sulit Memalingkan Wajah

Senin, 7 Jul 2025 - 18:46 WITA

Langkah-Langkah Menjadi Desainer Grafi, (Foto: AI).

Tak Berkategori

Cara Jadi Desainer Grafis atau Layouter Andalan

Senin, 7 Jul 2025 - 03:01 WITA

Ilustrasi Mahasiswa Mengunakan Aplikasi Produktivitas, (Foto:AI).

Berita Wiki

Aplikasi Wajib Dimiliki oleh Mahasiswa

Senin, 7 Jul 2025 - 02:54 WITA

Potret Seseorang Mendapatkan Uang dari Youtube, (Foto: Int).

Berita Wiki

Channel YouTube Populer untuk Cari Uang di 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 02:47 WITA