Ini Prosedur Pendaftaran Tes TOEFL Gratis Untuk LK

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 23 September 2016 - 19:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta TOEFL saat mengikuti tes - (Foto: Ist)
Peserta TOEFL saat mengikuti tes – (Foto: Ist)

PROFESI-UNM.COM – Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pusat Bahasa Universitas Negeri Makassar (UNM) sediakan tips and trick and try out of TOEFLS test secara gratis pada 29 September mendatang. Ini berlaku untuk dua perwakilan dari Lembaga Kemahasiswaan (LK).

Staf UPT Pusat Bahasa UNM, Rizal membenarkan kegiatan tersebut tidak dikenakan tarif. Namun, terdapat syarat dan ketentuan tertentu. “Kegiatan kami itu tidak dipungut biaya,” ujarnya.

Baca Juga Berita :  Mahasiswa UNM Edukasi dan Bina Lingkungan Hidup di SMK YPLP Watansoppeng

Ia menjelaskan pula bahwa setiap LK hanya dapat mendaftarkan dua orang perwakilan. Bagi yang berminat, dapat langsung mendaftar di UPT Pusat Bahasa Lt.4 Wing C Menara Pinisi. Registrasi paling lambat dilakukan pada Senin, 26 September.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Batas pendaftaran hari Senin mendatang, semoga seluruh LK yang mendapatkan undangan dapat berpartisipasi,” ujarnya.

Baca Juga Berita :  Alfian Alwi Nahkodai UKM PSM Pinisi Choir UNM

Adapun LK yang dapat mengikuti program tersebut adalah Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Maperwa (Majelis Permusyawaratan Mahasiswa) tingkat Universitas maupun Fakultas serta seluruh Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) se-UNM. Informasi lebih lanjut hubungi, Rizal: 085242333838 (*)


*Reporter : Endang Sri Wahyuni

Berita Terkait

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda
Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa
Aksi Kampanye Penolakan PLTU Industri di Pantai Losari
GenBI UNM Jadi Agent of Change dalam Peningkatan Berwirausaha SMA 16 Makassar
Es Cendol Dawet Jajanan Tradisional yang Hits di Kalangan Mahasiswa
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:58 WITA

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:51 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:46 WITA

Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:22 WITA

Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa

Berita Terbaru

Momen foto bersama peserta DJMTD 2024, (Foto: Dok. Profesi)

DJMTD

Coming Soon! DJMTD 2025 Profesi UNM, Saatnya Jadi Persma

Minggu, 20 Jul 2025 - 11:38 WITA

ilustrasi Seseorang yang bingung pilih kerja dari kemampuan atau sesuai jurusan (Foto:AI)

PROFESI WIKI

Pilih Kerja Sesuai Jurusan atau Kemampuan? Begini Tipsnya!

Sabtu, 19 Jul 2025 - 11:45 WITA

Potret sekelompok orang sedang berkomunikasi, (Foto: Int.)

Opini

Seni Berbicara, Kemampuan Persuasif dalam Berkomunikasi

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:13 WITA