Kronologi Pencurian Helm di Samping Gedung Bahasa Arab UNM

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 11 Januari 2023 - 13:06 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Kasus pencurian Helm jenis KYT Retro terjadi di samping Gedung Bahasa Arab Universitas Negeri Makassar (UNM), Selasa (10/1). Salah satu mahasiswa Fakultas Teknik (FT), Hendri menjadi korban. Ia mengaku, kehilangan helm usai ujian.

Sebelum masuk ujian, helm tersebut disimpan di samping Gedung Bahasa Arab pada pukul 08:00 Wita. Kemudian ditemukan helmnya hilang setelah ujian pukul 10:30 Wita.

Baca Juga Berita :  [Opini] Kampus Berprestasi Miskin Demokrasi

“Di samping Gedung Bahasa Arab dan kejadiannya itu pas tadi saya ujian jam 8 kemudian setelah saya kembali jam 10:30 helmnya sudah tidak ada,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Hendri telah melapor kehilangan helmnya kepada security, namun tidak terlalu ditanggapi sebab security tersebut mengira helm itu hanya dipakai temannya.

Baca Juga Berita :  Kabar Duka, WD 4 FIS-H UNM Meninggal Dunia

Lebih lanjut, Mahasiswa Pendidikan Elektro ini menuturkan belum memeriksa CCTV langsung karena tempatnya tidak terjangkau CCTV.

“Dia (Security) bilang siapa tau ada yang pakai temannya, tapi setelah ditanyakan tidak ada yang pakai, dan dia (Security) bilang sepertinya CCTV nda diambil itu tempat kejadian,” lanjutnya. (*)

*Reporter: Nurul Mutmainna

Berita Terkait

Dosen UNM Akui Pembajakan Tesis, Korban Tagih Janji 14 Hari Komdis
Mahasiswa Keluhkan Waktu Singkat Pendaftaran SA, BEM FBS Ajukan Perpanjangan
UNM Resmi Ganti WR2, Ichsan Ali Telah Kosongkan Ruangan
Kepercayaan Diri Kunci Sukses Perkuliahan
Klarifikasi WD III FT UNM Terkait Pelecehan Mahasiswi JTIK
Laman SIA Sulit Diakses, Kepala ICT UNM Beri Penjelasan
Helm Hilang Dua Kali, Keamanan La Macca Perlu Dievaluasi Kembali
Terhalang Jarak, Kelas Parepare FSD Tidak Lagi di Optimalkan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:29 WITA

Dosen UNM Akui Pembajakan Tesis, Korban Tagih Janji 14 Hari Komdis

Rabu, 4 Juni 2025 - 12:47 WITA

Mahasiswa Keluhkan Waktu Singkat Pendaftaran SA, BEM FBS Ajukan Perpanjangan

Rabu, 21 Mei 2025 - 13:43 WITA

UNM Resmi Ganti WR2, Ichsan Ali Telah Kosongkan Ruangan

Jumat, 16 Mei 2025 - 22:43 WITA

Kepercayaan Diri Kunci Sukses Perkuliahan

Minggu, 27 April 2025 - 09:28 WITA

Klarifikasi WD III FT UNM Terkait Pelecehan Mahasiswi JTIK

Berita Terbaru

Langkah-Langkah Menjadi Desainer Grafi, (Foto: AI).

Tak Berkategori

Cara Jadi Desainer Grafis atau Layouter Andalan

Senin, 7 Jul 2025 - 03:01 WITA

Ilustrasi Mahasiswa Mengunakan Aplikasi Produktivitas, (Foto:AI).

Berita Wiki

Aplikasi Wajib Dimiliki oleh Mahasiswa

Senin, 7 Jul 2025 - 02:54 WITA

Potret Seseorang Mendapatkan Uang dari Youtube, (Foto: Int).

Berita Wiki

Channel YouTube Populer untuk Cari Uang di 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 02:47 WITA

Ilustrasi Metode yang Mempertajam Kemampuan Otak (Foto:AI.)

Berita Wiki

Metode untuk Mempertajam Kemampuan Otak

Senin, 7 Jul 2025 - 02:43 WITA

Ilustrasi Lima Hormon, (Foto: AI).

Berita Wiki

Lima Hormon yang Perlu Diketahui

Senin, 7 Jul 2025 - 02:31 WITA