Bentuk Jiwa Kepemimpinan Melalui LDK HMSP FT

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 23 Februari 2018 - 18:56 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta LDK HMSP FT saat berbaris di depan Gedung Jurusan Teknik Sipil dan Perencanaan FT, Jumat (23/2) – (Foto: Kurnia – Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Dalam rangka membentuk jiwa kepemimpinan, Himpunan Mahasiswa Sipil dan Perencanaan (HMSP) Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengadakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK). Kegiatan bernama TEKSTUR Leadership Training tersebut berlangsung di Leang-Leang Kec. Bantimurung, Kab. Maros, Jumat hingga Minggu (23-25/2).

Ketua Panitia, Muh. Tola Amir Muslim menjelaskan, bahwa untuk kegiatan kali ini tema yang diangkat ialah “Menciptakan Kader Inovatif, Rasional Kritis dalam Memimpin Peradaban”. Sebanyak 74 peserta ikut dalam kegiatan ini. Dengan maksud membentuk karaktkter mahasiswa yang lebih baik.

Baca Juga :  Penggeledahan Gedung Pinisi Terkait Korupsi Lab. Terpadu FT

“Karakter yang dimaksud yakni melatih jiwa kepemimpinan peserta,” katanya.

Lanjut, ia pun berharap semua peserta dapat menerima dengan baik materi yang disajikan. Serta mampu mengaplikasikan ke kehidupan sehari-hari.

“Saya berharap agar kegiatan kali ini kerja dengan lancar, dan semoga peserta mampu mengaplikasikan ilmu yang telah diterima,” harapnya. (*)

*Reporter: Kurnia Hasan/Editor: Nurul Charismawaty

Berita Terkait

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital
Edukasi Mitigasi Bencana untuk Siswa se-Takalar lewat Sar Go To School
Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School
Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak
UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari
Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus
LPM Penalaran UNM Gelar TM I PMP-OMK XXVIII dan Talkshow
Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:33 WITA

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:55 WITA

Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:27 WITA

Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:18 WITA

UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:17 WITA

Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA