Bagi Camaba, Begini Prosedur Pembayaran Uang Kuliah Tunggal

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 2 Agustus 2016 - 12:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu mahasiswa  sedang melakukan pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) di stand Bank Rakyat Indonesia di kampus UNM sektor gunungsari. (Foto: Dok. Profesi)
Salah satu mahasiswa sedang melakukan pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) di stand Bank Rakyat Indonesia di kampus UNM sektor gunungsari. (Foto: Dok. Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Calon mahasiswa baru Universitas Negeri Makassar (UNM) yang telah melewati tahap wawancara Penentuan Uang Kuliah Tunggal (UKT) dapat segera melakukan pembayaran UKT. Pembayaran dilakukan setelah mendapatkan hasil pengumuman jumlah UKT, Rabu (3/8) besok.

Kepala Information Communication and Technology (ICT) UNM, Rusli mengatakan, setelah mengetahui jumlah pembayaran UKT, selanjutnya dapat melakukan transaksi pembayaran mulai Kamis (4-25/8). “Pembayaran dilakukan di Bank Rakyat Indonesia (BRI) cabang mana saja,” katanya.

Baca Juga Berita :  Mapala Teknisi FT UNM Rekrut Anggota Baru

Dosen Jurusan Matematika ini menambahkan, camaba diharapkan membawa nomor peserta dan melampirkan nama saat melakukan pembayaran. “Untuk sementara menggunakan nomor peserta SNMPTN atau SBMPTN sebagai pengganti NIM,” tambahnya.

Sementara itu, Kepala Biro Administrasi Akademik dan Keuangan (BAAK), Ismail Muchtar mengatakan, pembagian Nomor Induk Mahasiswa (NIM) akan diberikan saat penerimaan mahasiswa baru Fakultas. (*)


*Reporter: St. Aminah

Berita Terkait

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa
PPs UNM Sediakan 26 Prodi Magister Bagi Mahasiswa Baru 2025
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Pendaftar SNBP 2025 Mengalami Peningkatan yang Signifikan
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Surat Edaran Resmi Cuti Akademik Semester Genap 2025
Aksi Kampanye Penolakan PLTU Industri di Pantai Losari
GenBI UNM Jadi Agent of Change dalam Peningkatan Berwirausaha SMA 16 Makassar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:36 WITA

PPs UNM Sediakan 26 Prodi Magister Bagi Mahasiswa Baru 2025

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:51 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:09 WITA

Pendaftar SNBP 2025 Mengalami Peningkatan yang Signifikan

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:46 WITA

Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan

Berita Terbaru

Ilustrasi seseorang sedang bingung,(Foto: Int.)

Tips & Trik

Tips dan Trik Mengisi Waktu Luang bagi Mahasiswa

Selasa, 13 Mei 2025 - 01:00 WITA

Foto bersama peserta dan pengurus GAPPEMBAR KOM UNM dan UIN (Foto: Ist.)

Aliansi mahasiswa

GAPPEMBAR UNM & UINAM Gelar LK I, Cetak Pemimpin Berkarakter

Selasa, 13 Mei 2025 - 00:55 WITA

Ilustrasi seorang mahasiswa sedang belajar (Foto: Int,)

PROFESI WIKI

Tips Menghadapi Ujian Akhir Semester

Senin, 12 Mei 2025 - 16:14 WITA

Potret Mahasiswa yang Healing dengan Mendaki Gunung, (Foto: Ist.)

Mahasiswa UNM

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA