Atlet UNM Persiapkan LPTK Cup di Dies Natalis

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 19 Juli 2016 - 00:49 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembukaan Pekan Olahraga Dies Natalis UNM ke-55 di Lapangan Tenis PPs UNM 18/7. (Foto: Resa Saputra-Profesi)
Pembukaan Pekan Olahraga Dies Natalis UNM ke-55 di Lapangan Tenis PPs UNM 18/7. (Foto: Resa Saputra-Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Pekan Olahraga dalam rangka Dies Natalis Universitas Negeri Makassar (UNM) yang ke-55, secara simbolis dibuka dengan pelepasan balon. Dua dari lima cabang olahraga yang dipertandingkan adalah persiapan untuk Lomba Lembaga Pendidikan Tenaga Keguruan (LPTK) yang akan dilaksanakan Maret mendatang.

Ketua Panitia, Arifuddin Usman mengatakan cabang olahraga Tennis lapangan dan Bulu tangkis tersebut sebagai persiapan untuk lomba LPTK Maret 2017. “Pekan olahraga ini juga menjadi ajang latihan bagi para atlet untuk mengikuti lomba LPTK tersebut,” ujarnya.

Baca Juga :  Guru Besar IPB Sebut UNM Mampu ke Taraf World Class University

Sementara itu Rektor UNM, Husain Syam menyampaikan bahwa setiap elemen di UNM harus mempersiapkan kontingen yang memang berbakat. “Karna ini persiapan menuju lomba LPTK maka dari itu lomba ini harus betul-betul dilaksanakan dengan baik,” tuturnya.

Ia juga berharap bahwa melalui lomba ini akan melahirkan atlet yang dapat mengharumkan mama UNM di tingkat nasional. “Saya turut berharap lomba ini akan melahirkan atlet-atlet yang berbakat yang nanti kan akan dapat mengharumkan nama UNM” harapnya. (*)

[divider][/divider]

*Reporter: Endang Sri Wahyuni

Berita Terkait

Wujudkan Pengurus Integritas, IKA UNM Sulselbar Gelar Pengukuhan dan Ramah Tamah
Isu Penghapusan Pegawai Honorer Dari Instansi Pemerintah, Berikut Tanggapan Rektor UNM
Lima Jurnalis Catatan Kaki Ditangkap Polisi Usai Liput Aksi Soal Pelecehan Seksual, Dua Masih Ditahan
WPS Fair 2024 Buka Wawasan Kebebasan Berekspresi
Selebgram Makassar Anggu Batary Hadiri Creativepreneur Vol 5.1
Belajar Dasar Website Bersama Coconut Computer Club
Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae
Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 22:50 WITA

Wujudkan Pengurus Integritas, IKA UNM Sulselbar Gelar Pengukuhan dan Ramah Tamah

Jumat, 6 Desember 2024 - 21:00 WITA

Isu Penghapusan Pegawai Honorer Dari Instansi Pemerintah, Berikut Tanggapan Rektor UNM

Jumat, 29 November 2024 - 22:20 WITA

Lima Jurnalis Catatan Kaki Ditangkap Polisi Usai Liput Aksi Soal Pelecehan Seksual, Dua Masih Ditahan

Minggu, 20 Oktober 2024 - 14:16 WITA

WPS Fair 2024 Buka Wawasan Kebebasan Berekspresi

Senin, 14 Oktober 2024 - 07:59 WITA

Selebgram Makassar Anggu Batary Hadiri Creativepreneur Vol 5.1

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA