19 Camaba Jalur Hafidz Ikuti Tes Keterampilan

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 24 Juli 2019 - 04:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Sebanyak 19 calon mahasiswa baru (Camaba) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengikuti tes keterampilan, Rabu (24/7). Mereka akan dites hafalannya.

Rektor UNM, Husain Syam mengatakan terdapat 19 camaba Hafidz Qur’an yang akan dites kemampuan menghafalnya hari ini. Mereka yang dinyatakan lolos tes hafalan akan langsung diterima dengan jurusan yang mereka inginkan.

“Ada 19 orang, yang akan di tes apakah betul dia penghafal atau tidak,” katanya.

Guru Besar Teknologi Pertanian ini melanjutkan, hafidz yang diterima adalah mereka yang telah menghafal Al-Qur’an 15 juz. Mereka hanya bebas masuk, tidak digratiskan Uang Kuliah Tunggal (UKT).

“Bukan berarti mereka dapat beasiswa,” lanjutnya.

Husain Syam, mengungkapkan rasa bangga dengan para hafidz. Menurutnya dizaman sekarang mencari orang-orang yang menghafal itu sulit karena banyaknya godaan.

Baca Juga Berita :  Manajemen Jadi Prodi Favorit Jalur Mandiri UNM 2017

“Jika hari ini, yang zaman now, zaman IT, yang banyak pengaruhnya, dia masih bisa menyempatkan diri menghafal Al-Qur’an kita beransumsi bahwa dia orang pintar, dan dia bisa masuk ke jurusan mana saja,” ungkapnya.(*)

*Reporter: Ratu Fathonah Amalia

Berita Terkait

Pendaftaran Ulang Mahasiswa Baru Jalur Mandiri UNM 2020
Besok, Pengumuman Mandiri UNM Terbit di Tabloid Profesi
Rektor UNM Pastikan Tes Mandiri Bebas Dari Calo
Husain Syam Pantau Pelaksanaan UTBK Jalur Mandiri UNM Secara Langsung
UNM Tawarkan 18 Prodi Lewat Pendaftaran Jalur Mandiri
Pendaftaran Tahap Dua Jalur Mandiri UNM 2020 Resmi Dibuka
Berikut Daftar UKT Jalur Mandiri UNM 2020
Kuota Jalur Mandiri UNM Membludak Dua Kali Lipat
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 6 September 2020 - 11:35 WITA

Pendaftaran Ulang Mahasiswa Baru Jalur Mandiri UNM 2020

Selasa, 1 September 2020 - 12:34 WITA

Besok, Pengumuman Mandiri UNM Terbit di Tabloid Profesi

Kamis, 27 Agustus 2020 - 11:51 WITA

Rektor UNM Pastikan Tes Mandiri Bebas Dari Calo

Kamis, 27 Agustus 2020 - 11:44 WITA

Husain Syam Pantau Pelaksanaan UTBK Jalur Mandiri UNM Secara Langsung

Rabu, 26 Agustus 2020 - 04:03 WITA

UNM Tawarkan 18 Prodi Lewat Pendaftaran Jalur Mandiri

Berita Terbaru

Foto UKM MAPHAN kukuhkan agonta baru, (Foto: Muh. Apdal Adriansyah)

KILAS LK

UKM MAPHAN UNM Kukuhkan 45 Anggota Baru, Harapkan Inovasi 

Selasa, 13 Mei 2025 - 12:01 WITA

Tips & Trik

Tips dan Trik Mengisi Waktu Luang bagi Mahasiswa

Selasa, 13 Mei 2025 - 01:00 WITA

Foto bersama peserta dan pengurus GAPPEMBAR KOM UNM dan UIN (Foto: Ist.)

Aliansi mahasiswa

GAPPEMBAR UNM & UINAM Gelar LK I, Cetak Pemimpin Berkarakter

Selasa, 13 Mei 2025 - 00:55 WITA

Ilustrasi seorang mahasiswa sedang belajar (Foto: Int,)

PROFESI WIKI

Tips Menghadapi Ujian Akhir Semester

Senin, 12 Mei 2025 - 16:14 WITA

Potret Mahasiswa yang Healing dengan Mendaki Gunung, (Foto: Ist.)

Mahasiswa UNM

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA