Bakar Ban Jadi Pemicu Kacaunya Aksi Demonstrasi

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 19 Juli 2018 - 18:35 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para demonstran dicegat oleh pihak kemanan kampus UNM saat ingin membakar ban. (Foto: Wahyu R)

PROFESI-UNM. COM – Aksi demonstrasi yang dilakukan oleh lembaga Kemahasiswaan se Universitas Negeri Makassar (UNM) yang berlangsung di depan gedung Menara Pinisi, Kamis (19/7) berakhir ricuh.

Massa aksi dan pegawai kampus sempat melakukan pukulan dan saling kejar. Kejadian ini berawal ketika demonstran mulai membakar ban. Dari aksi bakar ban ini rupanya tidak diterima oleh para birokrasi UNM, sehingga mereka ngotot untuk memadamkan api dengan menyiram air dan membongkar tumpukan ban yang dibakar.

Baca Juga Berita :  BEM UNM Tuntut Keterlibatan LK dalam Peninjauan UKT

Tak sampai disitu, para mahasiswa pun tidak terima jika aksi bakar ban dihentikan, sehingga aksi tarik menarik dan dorong mendorong mulai terjadi antara mahasiswa dan pegawai UNM

Kejadian seperti ini sering terjadi dalam aksi demonstrasi yang dilakukan oleh mahasiswa. Sehingga hal tersebut memicu terjadinya kekacauan yang berakibat terpecahnya kumpulan massa aksi.

[divider][/divider]

*Reporter: Dasrin

Berita Terkait

[FOTO] RUU TNI Dinilai Ambisi, Aliansi BEM Makassar Gelar Aksi
Organda Se-UNM Gelar Aksi Evaluasi Kinerja Prabowo-Gibran
Aliansi Mahasiswa FIKK UNM Lakukan Gerakan Penolakan RUU TNI
PPKS UNM Sulit Tangani Kasus Pelecahan di FIS-H Karena Tidak Dilaporkan
[FOTO] Problematika Pelecehan Seksual BEM FIS-H Turun Aksi
Presiden BEM FIS-H Sebut UNM Darurat Kekerasan Seksual
HMO FT-UNM Sebut Dosen Paksa Mahasiswa Beli Buku
Mahasiswa FISH UNM Tuntut Perbaikan Akademik
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 02:01 WITA

[FOTO] RUU TNI Dinilai Ambisi, Aliansi BEM Makassar Gelar Aksi

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:20 WITA

Organda Se-UNM Gelar Aksi Evaluasi Kinerja Prabowo-Gibran

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:45 WITA

Aliansi Mahasiswa FIKK UNM Lakukan Gerakan Penolakan RUU TNI

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:35 WITA

PPKS UNM Sulit Tangani Kasus Pelecahan di FIS-H Karena Tidak Dilaporkan

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:11 WITA

[FOTO] Problematika Pelecehan Seksual BEM FIS-H Turun Aksi

Berita Terbaru

Mirza Kamal Pahlevi Wisudawan Terbaik I FBS UNM (Foto: Ist)

Agendasiana

Mirza Kamal Pahlevi Jadi Wisudawan Terbaik I FBS UNM

Selasa, 1 Jul 2025 - 22:34 WITA

Pementasan Teater Dalam Acara Antama Balla, (Foto: Muh. Zaki Mubarak)

Kampusiana

Antama Balla Bukti Seni Tak Pernah Mati di Bengkel Sastra UNM

Senin, 30 Jun 2025 - 23:35 WITA

Suasana ramah tamah wisudawan IKA Fakultas Seni dan Desain UNM periode Juni 2025, (Foto: Hafid Budiawan)

Agendasiana

[FOTO] Rangkaian Momen Hangat di Ramah Tamah FSD UNM

Senin, 30 Jun 2025 - 23:29 WITA

Surat Pengumuman Tahapan Waktu Peninjauan UKT, (Foto: Ist.)

Agendasiana

UNM Umumkan Jadwal Peninjauan UKT untuk Mahasiswa

Senin, 30 Jun 2025 - 23:20 WITA

Memon Rektor memberikan sambutan (Foto: Dok. Profesi)

Agendasiana

Wisudawan Harus Jadi Agen Perubahan Pemerataan Pendidikan

Senin, 30 Jun 2025 - 23:07 WITA