
PROFESI-UNM.COM – Dilansir dari laman resmi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) tertanggal 13 Desember, dari 86 program studi (Prodi) yang ada di Universitas Negeri Makassar (UNM). Sebanyak 18 prodi berstatus akreditasi A, 63 prodi berstatus akreditasi B, dan lima prodi berstatus akreditasi C.
Dari 86 prodi tersebut, 9 program diploma tiga (D-III), 55 program sarjana (S1), 14 program magister (S2), 13 program doktor (S3), dan satu program profesi. Sementara itu, akreditasi yang berlaku hanya 60 prodi, 13 diantaranya dalam proses reakreditasi, dan 13 lagi masih dalam status kedaluwarsa.
Berikut 86 prodi yang ada di UNM berdasarkan akreditasi.
Prodi yang berstatus akreditasi A
1. Fisika S1
2. Pendidikan Akuntansi S1
3. Bimbingan dan Konseling S1
4. Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini S1
5. Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1
6. Pendidikan Luar Biasa S1
7. Manajemen S1
8. Geografi S1
9. Pendidikan Kimia S1
10. Biologi S1
11. Pendidikan Matematika S1
12. Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi S1
13. Matematika S1
14. Pendidikan Bahasa Inggris S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 31 Maret 2017)
15. Pendidikan Akuntansi S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 1 Maret 2017)
16. Administrasi Pendidikan S2
17. Pendidikan Jasmani Dan Olahraga S2
18. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial S2
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Prodi yang berstatus akreditasi B
1. Pendidikan Teknik Elektronika S1
2. Pendidikan Teknik Informatika Dan Komputer S1
3. Pendidikan Ips S1
4. Pendidikan Fisika S1
5. Pendidikan Kepelatihan Olah Raga S1
6. Pendidikan Antropologi S1
7. Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan S1
8. Seni Tari S1
9. Ilmu Administrasi Negara S1
10. Pendidikan Sejarah S1
11. Pendidikan Sosiologi S1
12. Pendidikan Luar Sekolah S1
13. Teknologi Pendidikan S1
14. Desain Komunikasi Visual S1
15. Pendidikan Kesejahteraan Keluarga S1
16. Pendidikan Teknik Bangunan S1
17. Pendidikan Geografi S1
18. Sosiologi S1
19. Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia S1
20. Pendidikan Seni Drama, Tari Dan Musik S1
21. Pendidikan Biologi S1
22. Psikologi S1
23. Ilmu Keolahragaan S1
24. Kimia S1
25. Administrasi Pendidikan S1
26. Ekonomi Pembangunan S1
27. Pendidikan Ipa S1
28. Pendidikan Ekonomi S1
29. Pendidikan Bahasa Dan Sastra Daerah S1
30. Pendidikan Kependudukan Dan Lingkungan Hidup S2
31. Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan S2
32. Bimbingan Dan Konseling S2
33. Pendidikan Kimia S2
34. Pendidikan Bahasa Jerman S2
35. Pendidikan Matematika S2
36. Pendidikan Biologi S2
37. Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan S2
38. Ilmu Pendidikan Bahasa S3
39. Ilmu Pendidikan S3
40. Pendidikan Kependudukan Dan Lingkungan Hidup S3
41. Pendidikan Ekonomi S3
42. Pendidikan Bahasa Inggris S3
43. Bahasa Inggris D-III (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 31 Maret 2017)
44. Teknik Elektronika D-III (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 31 Maret 2017)
45. Pendidikan Teknik Otomotif S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 31 Maret 2017)
46. Pendidikan Seni Rupa S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 24 September 2017)
47. Pendidikan Bahasa Jerman S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 30 Maret 2017)
48. Pendidikan Administrasi Perkantoran S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tangga 30 September 2017)
49. Sastra Inggris S1 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 30 Maret 2017)
50. Ilmu Sosiologi S3 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 27 Maret 2017)
51. Ilmu Administrasi Publik S3 (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 04 September 2017)
52. Pendidikan Teknik Elektro S1 (Sudah kedaluwarsa)
53. Pendidikan Teknik Mesin S1 (Sudah kedaluwarsa)
54. Bahasa Dan Sastra Indonesia S1 (Sudah kedaluwarsa)
55. Pendidikan Bahasa S2 (Sudah Kedaluwarsa)
56. Pendidikan Fisika S2 (Sudah Kedaluwarsa)
57. Pendidikan Seni Rupa S2 (Sudah Kedaluwarsa)
58. Teknik Sipil Bangunan Gedung D-III (Sudah kedaluwarsa)
59. Mesin Otomotif D-III (Sudah kedaluwarsa)
60. Teknik Elektro D-III (Sudah Kedaluwarsa)
61. Tata Boga D-III (Sudah Kedaluwarsa)
62. Pendidikan Koperasi S1 (Sudah Kedaluwarsa)
63. PPG Pendidikan Guru Sekolah Dasar Profesi (Sudah Kedaluwarsa)
Prodi yang berstatus akreditasi C
1. Teknik Mesin D-III (Dalam proses re-akreditasi dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 30 Maret 2017)
2. Tata Busana D-III (Sudah Kedaluwarsa)
3. Akuntansi D-III
4. Pendidikan Teknologi Pertanian S1
5. Akuntansi S1 (Masih berlaku dan telah mengajukan re-akreditasi tanggal 31 Maret 2017). (*)
*Wahyudin