UKM Seni Adakan Pelatihan Skill Make Up Bagi Pengurus

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 3 Maret 2017 - 19:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelatihan Make up yang diadakan oleh UKM Seni UNM kepada anggota yang berlangsung di Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM), Jumat (3/3). (Foto: Endnag-Profesi)
Pelatihan Make up yang diadakan oleh UKM Seni UNM kepada anggota yang berlangsung di Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM), Jumat (3/3). (Foto: Endnag-Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni Universitas Negeri Makassar (UNM) berikan pelatihan make up kepada anggotanya. Pelatihan tersebut bertujuan meningkatkan skill anggota UKM Seni, khususnya yang tergabung dalam devisi Tari.  Kegiatan tersebut dilaksanakan di gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM), Jumat (03/3).

Koordinator Tangkai Seni Tari, Andi Utami Puspa Indah mengatakan bahwa kegiatan ini sebenarnya program kerja harian dari bidang seni tari.

Baca Juga Berita :  Tim Robotik PTIK UNM Tembus 8 Besar Kontes Robot Indonesia

“Seni tari kan ribet, karna harus pake make up dan hiasan lainnya, makanya setiap anggota harus pintar pake make up,” kata mahasiswa angkatan 2014 tersebut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut mahasiswa asal Bone tersebut menjelaskan bahwa UKM Seni biasanya mendapatkan kan job di luar kampus. Jadi untuk mengefisienkan waktu kami berikan pelatihan kepada anggota.

Baca Juga Berita :  Kabag Narkoba Polda: Narkoba yang Legal Tidak Dilarang

“Sebenarnya tujuan dari pelatihan ini adalah untuk berhemat waktu, kan ribet kalo harus ke salon kalau terus setiap dapat job,” jelasnya.

Ia juga berharap langkah tersebut dapat meningkatkan skill dari anggota UKM Seni UNM. (*)


*Reporter: Endang Sri Wahyuni

Berita Terkait

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda
Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa
Aksi Kampanye Penolakan PLTU Industri di Pantai Losari
GenBI UNM Jadi Agent of Change dalam Peningkatan Berwirausaha SMA 16 Makassar
Es Cendol Dawet Jajanan Tradisional yang Hits di Kalangan Mahasiswa
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:58 WITA

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda

Senin, 12 Mei 2025 - 01:01 WITA

Penatnya Dunia Kampus, Healing ke Gunung Pilihan Mahasiswa

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:51 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:46 WITA

Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:22 WITA

Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa

Berita Terbaru

Momen foto bersama peserta DJMTD 2024, (Foto: Dok. Profesi)

DJMTD

Coming Soon! DJMTD 2025 Profesi UNM, Saatnya Jadi Persma

Minggu, 20 Jul 2025 - 11:38 WITA

ilustrasi Seseorang yang bingung pilih kerja dari kemampuan atau sesuai jurusan (Foto:AI)

PROFESI WIKI

Pilih Kerja Sesuai Jurusan atau Kemampuan? Begini Tipsnya!

Sabtu, 19 Jul 2025 - 11:45 WITA

Potret sekelompok orang sedang berkomunikasi, (Foto: Int.)

Opini

Seni Berbicara, Kemampuan Persuasif dalam Berkomunikasi

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:13 WITA