Selain Aplikasi Belajar, Kuota 50 GB Bisa Digunakan via Medsos

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 22 September 2020 - 13:22 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Kuota 50 GB Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mahasiswa dan dosen terbagi menjadi 2, 45 GB untuk aplikasi belajar dan 5 GB untuk Internet, Selasa, (22/9).

Kuota untuk mahasiswa terdiri dari 50 GB yang terbagi menjadi dua yaitu 45 GB untuk aplikasi belajar dan 5 GB untuk aplikasi lainnya. Yang termasuk dalam aplikasi belajar yaitu Zoom, Google Classroom, ruang guru, genius, rumah belajar, dan laman-laman dari universitas seperti LMS, Spadafip, dan lain-lain.

Baca Juga :  Tidak Mendapat Subsidi Kuota dari UNM, Mahasiswa Harap Dapat Keringanan UKT

Paiqa, Mahasiswa FIP UNM mengatakan bahwa Ia merasa senang dengan adanya bantuan dana Kuota dari pemerintah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya merasa senang karena meringankan pengeluaran bulanan untuk membeli kuota, dan juga kuota yang diberikan cukup banyak untuk aplikasi belajar,” ungkapnya.

Kemudian, mahasiswa angkatan 2018 ini juga berharap agar kuotanya tetap berjalan sesuai yang dijanjikan pemerintah.

Di sisi lain, ada juga Mahasiswa UNM yang belum mendapatkan kuota, sebut saja Novi, Ia merasa kecewa karena belum dapat sampai sekarang.

Baca Juga :  UKM Seni UNM Helat Pentas Akhir Periode 2017

“Kecewa sekalika karena yang baru masuk itu hanya Indosat dan Tri, sedangkan saya Telkomsel,” ungkapnya.

Novita berharap agar pemerintah segera memproses bantuan kuota untuk telkomsel agar bisa meringankan akses belajar daring.

“Harapan saya toh semoga masih ada gelombang ke 2 karena habis pengeluaran kalau untuk beli kuota terus apalagi banyak tugas kan lumayan klo ada kuota bantuan dari pemerintah,” harapnya. (*)

*Reporter: Fitria Indah Saraswati

Berita Terkait

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Aksi Kampanye Penolakan PLTU Industri di Pantai Losari
GenBI UNM Jadi Agent of Change dalam Peningkatan Berwirausaha SMA 16 Makassar
Es Cendol Dawet Jajanan Tradisional yang Hits di Kalangan Mahasiswa
Musyawarah Komisariat IMM Se-UNM Bahas Evaluasi Kinerja dan Pemilihan Pemimpin Baru
Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae
Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:51 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:46 WITA

Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan

Minggu, 20 Oktober 2024 - 17:07 WITA

Aksi Kampanye Penolakan PLTU Industri di Pantai Losari

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 22:10 WITA

GenBI UNM Jadi Agent of Change dalam Peningkatan Berwirausaha SMA 16 Makassar

Senin, 14 Oktober 2024 - 15:17 WITA

Es Cendol Dawet Jajanan Tradisional yang Hits di Kalangan Mahasiswa

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA