Berita Mahasiswa UNM

Kilas Kampus

BEM UNM Sebut Kebijakan Birokrasi Intervensi Ruang Gerak LK

Kilas Kampus | KILAS LK | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Selasa, 29 Agustus 2017 - 20:24 WITA

Selasa, 29 Agustus 2017 - 20:24 WITA

PROFESI-UNM.COM– Menteri Sosial dan Politik Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Negeri Makassar (UNM), Andi Alauddin menyebut bahwa kebijakan birokrasi mengintervensi ruang gerak Lembaga Kemahasiswaan (LK)….

Fakultas Ilmu Pendidikan

Ramli dan Anca Ketua Terpilih BEM-Maperwa FIP

Fakultas Ilmu Pendidikan | KILAS LK | Mahasiswa UNM | Senin, 28 Agustus 2017 - 22:08 WITA

Senin, 28 Agustus 2017 - 22:08 WITA

PROFESI-UNM.COM – Setelah melampaui batas periode kepengurusan empat bulan lamanya, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Majelis Permusyawaratan Mahasiswa (Maperwa) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) akhirnya…

Fakutas Bahasa dan Sastra

Seminar Nasional Himaprodi PBSI Kembangkan Semua Bidang Pendidikan

Fakutas Bahasa dan Sastra | Mahasiswa UNM | Sabtu, 26 Agustus 2017 - 11:43 WITA

Sabtu, 26 Agustus 2017 - 11:43 WITA

PROFESI-UNM.COM – Himpunan Mahasiswa Program Studi (Himaprodi) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengadakan seminar…

Mahasiswa UNM

[OPINI] : Belajar Adil dari Regulasi yang Tidak Adil

Mahasiswa UNM | Opini | Kamis, 24 Agustus 2017 - 22:12 WITA

Kamis, 24 Agustus 2017 - 22:12 WITA

PROFESI-UNM.COM-Sejarah implementasi Uang Kuliah Tunggal (UKT) Universitas Negeri Makassar (UNM) berawal tahun 2013 kala Undang Undang Pendidikan Tinggi Negeri, peraturan Menteri dan deretan surat…

Mahasiswa UNM

[OPINI]: Pemuda di Abad ke-21

Mahasiswa UNM | Opini | Rabu, 23 Agustus 2017 - 20:51 WITA

Rabu, 23 Agustus 2017 - 20:51 WITA

PROFESI-UNM.COM – Abad ke 21 diramalkan sebagi puncak peradaban umat manusia. Zaman ini mengalami goncangan dari semua sektor sehingga menimbulkan perubahan besar-besaran. Era ini…

KKN

2.006 Mahasiswa UNM Siap Ikut KKN Semester Ganjil

KKN | Mahasiswa UNM | Uncategorized | Universitas Negeri Makassar | Rabu, 23 Agustus 2017 - 19:49 WITA

Rabu, 23 Agustus 2017 - 19:49 WITA

PROFESI-UNM.COM – Sebanyak 2006 mahasiwa Universitas Negeri Makassar (UNM) akan mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) semester ganjil. Jumlah tersebut dihitung berdasarkan hasil pendaftaran yang…

Fakultas Teknik

Tiga Tim Roket Mahasiswa FT UNM Berlaga di LAPAN Bandung

Fakultas Teknik | Kemenristek Dikti | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Selasa, 22 Agustus 2017 - 21:16 WITA

Selasa, 22 Agustus 2017 - 21:16 WITA

PROFESI-UNM.COM – Tiga tim roket mahasiswa Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengikuti Kompetisi Muatan Roket dan Roket Indonesia – Kompetisi Muatan Balon…

KILAS LK

Pentas Perdana Anggota Baru UKM Seni UNM

KILAS LK | Mahasiswa UNM | UKM | Universitas Negeri Makassar | Senin, 21 Agustus 2017 - 22:06 WITA

Senin, 21 Agustus 2017 - 22:06 WITA

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar Pelatihan Seni dan Perekrutan (PSP) anggota baru yang ke-22. Kegiatan ini berlangsung…

Fakultas Seni dan Desain

LK se-FSD Tarik Diri dari PK2MB Fakultas

Fakultas Seni dan Desain | KILAS LK | Mahasiswa UNM | Minggu, 20 Agustus 2017 - 20:55 WITA

Minggu, 20 Agustus 2017 - 20:55 WITA

PROFESI-UNM.COM – Lembaga Kemahasiswaan (LK) Fakultas Seni dan Desain (FSD) Universitas Negeri Makassar (UNM) menyatakan menarik diri pada Perkenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru…

Fakultas Teknik

858 Mahasiswa Baru FT Ikuti PK2MB Tingkat Fakultas

Fakultas Teknik | Mahasiswa Baru | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Minggu, 20 Agustus 2017 - 17:02 WITA

Minggu, 20 Agustus 2017 - 17:02 WITA

PROFESI-UNM.COM – Sebanyak 858 mahasiswa baru Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PK2MB) tingkat fakultas. Kegiatan…

Mahasiswa UNM

[OPINI] Refleksi kebudayaan dan Pendidikan Menuju Kemerdekaan yang Hakiki

Mahasiswa UNM | Opini | Jumat, 18 Agustus 2017 - 22:55 WITA

Jumat, 18 Agustus 2017 - 22:55 WITA

PROFESI-UNM.COM – “Kemerdekaan ialah hak segala bangsa”, termaktub dalam alinea pertama pembukaan UUD 1945. Tanpa menutup telinga, memalingkankan wajah atau hanya sekedar pura-pura tidak…

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Rahmayani, Mawapres UNM 2017

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam | Mahasiswa UNM | Jumat, 18 Agustus 2017 - 21:22 WITA

Jumat, 18 Agustus 2017 - 21:22 WITA

PROFESI-UNM.COM – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Indonesia ke-72, seluruh sivitas Universitas Negeri Makassar (UNM) turut serta mengikuti upacara bendera, di Pelataran…

Fakultas Seni dan Desain

Wakili Sulsel, Dua Mahasiswa UNM Nyanyi di Istana Negara

Fakultas Seni dan Desain | Luar Kampus | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Kamis, 17 Agustus 2017 - 23:55 WITA

Kamis, 17 Agustus 2017 - 23:55 WITA

PROFESI-UNM.COM – Dua mahasiswa Seni, Drama, Tari dan Musik (Sendratasik) Fakultas Seni dan Desain (FSD) Universitas Negeri Makassar, menjadi wakil Sulawesi Selatan melantunkan lagu wajib…

Mahasiswa UNM

Ini Dia Tiga Besar Mahasiswa Berprestasi Tingkat UNM

Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Kamis, 17 Agustus 2017 - 22:00 WITA

Kamis, 17 Agustus 2017 - 22:00 WITA

PROFESI-UNM.COM – Peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia telah dilaksanakan di Pelataran Menara Pinisi, Kamis (17/8). Universitas Negeri Makassar (UNM) memberikan penghargaan kepada Mahasiswa Berprestasi (Mawapres)…

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

LKPB FMIPA UNM Perkenalkan Kebun Biologi Melalui Biotafarm Expo 2017

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Kamis, 17 Agustus 2017 - 21:21 WITA

Kamis, 17 Agustus 2017 - 21:21 WITA

PROFESI-UNM.COM – Kepala Laboratorium Kebun Percobaan Biologi (LKPB) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) akan menggelar Biologi Experimental Farm…

Fakultas Ilmu Pendidikan

Dua Kiat Sukses Ala Mawapres FIP UNM

Fakultas Ilmu Pendidikan | Mahasiswa UNM | Uncategorized | Universitas Negeri Makassar | Kamis, 17 Agustus 2017 - 14:59 WITA

Kamis, 17 Agustus 2017 - 14:59 WITA

PROFESI-UNM.COM – Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Indonesia ke-72, seluruh sivitas Universitas Negeri Makassar (UNM) mengikuti upacara yang dilaksanakan di Pelataran Menara Pinisi, Kamis…

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

TOS UNM Adakan Olimpiade Sains Bagi Siswa Sulsel

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Rabu, 16 Agustus 2017 - 08:25 WITA

Rabu, 16 Agustus 2017 - 08:25 WITA

PROFESI-UNM.COM – Tim Olimpiade Sains Universitas Negeri Makassar (UNM) menyelenggarakan TOS Science Championship 2017. Lomba ini akan diselenggarakan di Ballroom dan Teater, Menara Pinisi,…

Mahasiswa UNM

UKM Pramuka UNM Peringati Puncak Hari Lahir Kepramukaan Nasional

Mahasiswa UNM | UKM | Universitas Negeri Makassar | Senin, 14 Agustus 2017 - 22:13 WITA

Senin, 14 Agustus 2017 - 22:13 WITA

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Pramuka Universitas Negeri Makassar (UNM) melakukan upacara dalam rangka memperingati hari Pramuka ke-56. Prosesi tersebut berlangsung di Pelataran…

Fakultas Seni dan Desain

BEM Maperwa Kema FSD UNM Resmi Dilantik

Fakultas Seni dan Desain | KILAS LK | Mahasiswa UNM | Universitas Negeri Makassar | Senin, 14 Agustus 2017 - 21:57 WITA

Senin, 14 Agustus 2017 - 21:57 WITA

PROFESI-UNM.COM – Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Majelis Permusyawaratan Mahasiswa (Maperwa) Keluarga Mahasiswa (Kema) Fakultas Seni dan Desain (FSD) Universitas Negeri Makassar (UNM)…