Mahasiswa Ilmu Administrasi Negara Ikuti Program Magang di BPSDM Sulawesi Selatan

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 20 Juni 2019 - 15:15 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Makassar (UNM) Mengikuti program magang atau Praktek Kerja Lapangan. Kegiatan ini berlangsung di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Sulawesi Selatan, mulai dari 17 Juni lalu hingga 36 hari kerja kedepan.

Salah satu mahasiswa yang mengikuti program ini, Muh Junaidi mengatakan, program ini merupakan salah satu mata kuliah wajib di prodi ilmu Administrasi Negara. Tujuan diadakannya program ini, agar mahasiswa kedepannya akan menjadi administrator muda, sudah tidak kaku lagi jika telah masuk ke dunia kerja, sembari dia bisa mengimplementasikan ilmu-ilmu yang ia dapatkan di bangku perkuliahan langsung ke masyarakat.

Baca Juga Berita :  Tambah Wawasan Jurnalistik, LPM Profesi UNM Lakukan Kunjungan Media Ke Tribun Timur

“Kami magang disini, sangat bersyukur karena bisa langsung belajar di lapangan, banyak pelajaran yang diambil, salah satunya yaitu kami bisa membandingkan bagaimana jalannya sebuah kebijakan apakah sesuai dengan teori yang telah kami pelajari atau ada inovasi baru.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mahasiswa angkatan 2016 ini berharap semua hal yang dipelajari selama program ini dapat berguna dan menjadi bekal dalam mempersiapkan dunia kerja kedepannya. Ia juga bercerita sangat bersyukur mendapat kesempatan belajar di lapangan sambil melihat kebijakan yang dijalankan di kantor tersebut, baginya, kegiatan ini sebagai bentuk adaptasi terhadap dunia kerja.

Baca Juga Berita :  Tutup Kegiatan Porsemap, HIMA AP Helat Malam Pentas

Harapan kami, semoga apa yang kami pelajari di kantor BPSDM ini bisa benar-benar berguna untuk kami. Selain itu, semoga program kerja magang tetap ada ditahun-tahun kedepannya karena program ini sangat berguna bagi mahasiswa. (*)

*Reporter: Muh Sauki Maulana

Berita Terkait

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga
Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi
Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern
Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan
Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus
Cara Jadi Desainer Grafis atau Layouter Andalan
Lima Hormon yang Perlu Diketahui
Libur Semester, Waktu Strategis untuk Kegiatan Akademik dan Organisasi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 Juli 2025 - 15:05 WITA

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga

Kamis, 10 Juli 2025 - 11:54 WITA

Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi

Kamis, 10 Juli 2025 - 07:22 WITA

Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern

Kamis, 10 Juli 2025 - 06:39 WITA

Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan

Rabu, 9 Juli 2025 - 00:40 WITA

Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus

Berita Terbaru

Potret sekelompok orang sedang berkomunikasi, (Foto: Int.)

Opini

Seni Berbicara, Kemampuan Persuasif dalam Berkomunikasi

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:13 WITA

Surat edaran Rektor UNM mengenai perpanjangan batas waktu pembayaran UKT, (Foto: Ist.)

Info Akademik

Tenggat Pembayaran UKT Semester Gasal Diperpanjang hingga Akhir Juli

Jumat, 18 Jul 2025 - 16:52 WITA

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA