Besok, Wawancara Bidikmisi Camaba Jalur SBMPTN

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 5 Juli 2017 - 23:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

400 pendaftar Bidikmisi yang lulus pada jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2017 ikuti verifikasi berkas dan tes wawancara di Ballroom Lt.2 Menara Pinisi, Kamis (18/5)

PROFESI-UNM.COM – Wawancara calon penerima Bantuan Pendidikan Miskin Berprestasi (Bidikmisi) bagi calon mahasiswa baru Univeristas Negeri Makassar (UNM) jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Nasional (SBMPTN) akan dilaksanakan besok, Kamis hingga Jum’at (6-7/7). Kegiatan ini akan dilaksanakan di Ruang Ballroom Lt.2 Gedung  Pinisi.

Baca Juga Berita :  Eks Pengurus HMJ Manajemen Jadi Wisudawan Terbaik FE UNM

Ketua IKBIM, Unding Amar mengimbau agar para calon penerima Bidikmisi besok pada saat wawancara dapat tertib dan dapat melengkapi berkas-berkas yang akan dibawanya pada saat wawancara.

“Supaya berhati-hati agar lancar dan mempersiapkan memang berkas-berkas yang dibutuhkan,” imbaunya.

Lanjut, Ia menambahkan agar wawancara besok dapat berjalan dengan lancar dan bagi mahasiswa dapat datang lebih cepat.

“Bagi mahasiswa yang ingin wawancara besok dapat lebih tepat waktu dan semoga wawanacara  dapat berjalan lancar,” harapnya. (*)


*Reporter: Anggi Prakasi

Berita Terkait

Bukan Hanya Nilai Akademik, Mahasiswa Baru Perlu Asah Soft Skill
Sinergi UNM dan UNIPOL Serahkan Teknologi Inovatif Dukung Produktivitas Masyarakat Desa Congko
UNM Terima 11.214 Mahasiswa Baru dari 43.056 Peminat
Tenggat Pembayaran UKT Semester Gasal Diperpanjang hingga Akhir Juli
KKN Reguler dan PPL Terpadu UNM Siap Dilaksanakan, Berikut Jadwal dan Ketentuannya
KKN Kebangsaan 2025 Digelar di Maros dan Pangkep, Mahasiswa Bersiap Jalani Pengabdian di Desa
UNM Umumkan Jadwal Pembayaran UKT Mahasiswa Baru Jalur SNBT 2025
UNM Umumkan Perubahan Jadwal Pendaftaran Ulang SNBT 2025, Berikut Rincian Lengkapnya
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 Agustus 2025 - 06:14 WITA

Bukan Hanya Nilai Akademik, Mahasiswa Baru Perlu Asah Soft Skill

Jumat, 15 Agustus 2025 - 20:48 WITA

Sinergi UNM dan UNIPOL Serahkan Teknologi Inovatif Dukung Produktivitas Masyarakat Desa Congko

Selasa, 12 Agustus 2025 - 18:42 WITA

UNM Terima 11.214 Mahasiswa Baru dari 43.056 Peminat

Jumat, 18 Juli 2025 - 16:52 WITA

Tenggat Pembayaran UKT Semester Gasal Diperpanjang hingga Akhir Juli

Selasa, 8 Juli 2025 - 23:43 WITA

KKN Reguler dan PPL Terpadu UNM Siap Dilaksanakan, Berikut Jadwal dan Ketentuannya

Berita Terbaru

Potret Peserta Seminar Nasional Nalar Scientific Fest, (Foto: St. Masyita Rahmi)

Seminar Nasional

WR 4 UNM Dorong Mahasiswa Aktif Menulis dan Melakukan Riset Ilmiah

Sabtu, 25 Okt 2025 - 17:47 WITA

Potret Syahruddin (WR 4 UNM) Mewakili Rektor Memberikan Sambutan Dalam Seminar Nasional Nalar Scientific Fest UKM Penalaran, (Foto: Ist.)

Seminar Nasional

WR 4 UNM Tekankan Pentingnya Riset bagi Mahasiswa di Seminar Nasional

Sabtu, 25 Okt 2025 - 17:35 WITA