Home / UKT

Besok Batas Pembayaran SPP/UKT, WR I UNM Tegaskan Tidak Ada Perpanjangan

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 24 Januari 2019 - 14:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Jadwal pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) mahasiswa Universitas Negeri Makassar (UNM) resmi dibuka sejak, Rabu (2/1) lalu. Wakil Rektor Bidang Akademik (WR I) UNM, Muharram menegaskan tidak akan ada perpanjangan jadwal pembayaran UKT/SPP untuk semester ini.

“Kita ingin mendisiplinkan mahasiswa. Hal ini tetap kita berlakukan seperti semester lalu,” katanya saat ditemui di ruangannya, Kamis (24/1).

Baca Juga :  Raih IPK 3,85, Lolita Akbar Dinobatkan Sebagai Wisudawan Terbaik FE UNM

Muharram mengimbau mahasiswa agar menaati jadwal pembayaran UKT agar terhindar dari cuti akademik. “Jadi yang terlambat membayar silahkan urus surat cuti. Tidak akan ada lagi toleransi,” tegasnya.

Berdasarkan kalender akademik semester genap tahun ajaran 2018/2019 batas pembayaran SPP/UKT terakhir besok, Jumat (25/1). Pembayaran tersebut dilakukan di Bank Negara Indonesia (BNI) semua cabang. (*)


*Reporter: Ulil Afiah Az-zakiyah

Berita Terkait

UNM Keluarkan Surat Edaran Perpanjangan Pembayaran UKT
Simak Syarat Peninjauan UKT semester genap TA 2024/2025
Peninjauan UKT Semester Genap 2024/2025 Telah Buka
Hasnawi Haris: UNM Tetap Usulkan Tidak Ada Kenaikan UKT
Ichsan Ali: UNM Tidak Melanggar Ketentuan UKT
Karta Jayadi Tegaskan UKT UNM Tahun 2024 Tidak Naik
Kebijakan UKT Nol Masih Berlaku
Berikut Mekanisme Alur Peninjauan Ulang (UKT)
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:05 WITA

UNM Keluarkan Surat Edaran Perpanjangan Pembayaran UKT

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:59 WITA

Simak Syarat Peninjauan UKT semester genap TA 2024/2025

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:53 WITA

Peninjauan UKT Semester Genap 2024/2025 Telah Buka

Minggu, 23 Juni 2024 - 16:40 WITA

Hasnawi Haris: UNM Tetap Usulkan Tidak Ada Kenaikan UKT

Minggu, 23 Juni 2024 - 15:36 WITA

Ichsan Ali: UNM Tidak Melanggar Ketentuan UKT

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA