Resmi Dikukuhkan sebagai Profesor, Berikut Daftar Prestasi Lu’mu Taris

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 19 Desember 2023 - 18:49 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Orasi Ilmiah Prof Dr. Hj. Lu’mu Taris, M.Pd (Foto: Ibnu Qayyum Abdullah)

PROFESI-UNM.COM – Lu’mu Taris resmi dikukuhkan dengan gelar Profesor dalam Bidang Ilmu Teknologi Pendidikan dengan kajian Teknologi Pendidikan Integrasi Soft Skill & Hard Skill dalam Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi. Pengukuhan ini berlangsung di Ballroom Theater Menara Pinisi UNM Selasa, (19/12).

Lu’mu Taris merupakan Perempuan kelahiran Borongrappoa, pada 18 Maret 1963. Dia merupakan Lektor Kepala Golongan IV/C di Universitas Negeri Makassar.

Berikut daftar prestasi Lu’mu Taris secara singkat:
1. Wisudawati Teladan Terbaik II Program Sarjana (S-1) IKIP Ujung Pandang pada tahun 1990.
2. Wisudawati Teladan Terbaik I Program Pascasarjana (S-2) IKIP Yogyakarta pada tahun 1997.
3. Dosen Teladan III Tingkat Fakultas Teknik UNM pada tahun 1999.
4. Penerima Tanda Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya 10 Tahun oleh Presiden Republik Indonesia pada tahun 2003.
5. Koordinator Integrasi Local Partner (ILP) LAPIS-Australia Indonesia pada LAPIR Generl Indonesia tahun 2010.
6. Wisudawan Terbaik dengan Yudisium Cumlaude Program Doktor (S-3) Program Pascasarjana Program Studi Teknologi Pendidikan Universitas Negeri Jakarta pada tahun 2010.
7. Certificte In Recignition Of A Valuable Contribution To Imroving Education Quality In Islamic Schools An Excellent Achievement In LAPIS-Ausaid pada tahun 2011.
8. Penerima Tanda Kehormatan Satyalancana Karya Satya 20 Tahun oleh Presiden Republik Indonesia pada tahun 2017.
9. Penerima Tanda Lencana Pancawarsa II, IV, V Gerakan Pramuka pada tahun 2017.
10. Piagam Penghargaan Dosen Berprestasi Terbaik I Tingkat Fakultas Teknik dan Tingkat Universitas Negeri Makassar pada tahun 2018.
11. Piagam Peserta Terbaik I Kursus Pelatih Pramuka Tingkat Dasar pada tahun 2021.
12. Piagam Peserta Terbaik I Kursus Pelatih Pramuka Tingkat Lanjutan pada tahun 2022.

Baca Juga Berita :  Himatep FIP Gelar Inaugurasi Bertajuk Argumentasi Dimensi

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga Berita :  PGSD FIP UNM Lestarikan Kesenian Bambu dengan Pagelaran Musik

Hingga saat ini Lu’mu Taris telah menulis 24 karya ilmiah diantaranya; satu buku referensi, sembilan jurnal internasional, tiga jurnal terakreditasi Kemenristekdikti, lima prosiding international, tiga jurnal nasional, dan tiga hak cipta.(*)

*Reporter: Farah Fitria Ramadhani

Berita Terkait

Dikukuhkan sebagai Profesor: Martawijaya Harap UNM Gunakan Model Pembelajaran Kearifan Lokal
Dikukuhkan Jadi Profesor, Berikut Profil Kembong Daeng
Rektor UNM Kukuhkan Kembong Daeng Dan Rohana sebagai Guru Besar
Riwayat Hidup Guru Besar Lu’mu Taris
Berikut Daftar Riwayat Hidup Guru Besar Ahmad Rifqi Asrib
Husain Syam Harap Dua Guru Besar Baru UNM Mampu Jadi Jawaban Persoalan Bangsa
Orasi Ilmiah Ahmad Rifqi Asrib Bahas strategi Pengendalian Sedimentasi Waduk
Orasi Ilmiah Lu’mu Taris Paparkan Kebutuhan Kompetensi Lulusan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 Juli 2024 - 14:09 WITA

Dikukuhkan sebagai Profesor: Martawijaya Harap UNM Gunakan Model Pembelajaran Kearifan Lokal

Sabtu, 30 Desember 2023 - 00:27 WITA

Dikukuhkan Jadi Profesor, Berikut Profil Kembong Daeng

Sabtu, 30 Desember 2023 - 00:21 WITA

Rektor UNM Kukuhkan Kembong Daeng Dan Rohana sebagai Guru Besar

Selasa, 19 Desember 2023 - 20:38 WITA

Riwayat Hidup Guru Besar Lu’mu Taris

Selasa, 19 Desember 2023 - 19:37 WITA

Berikut Daftar Riwayat Hidup Guru Besar Ahmad Rifqi Asrib

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA