LPDP Lakukan Sosialisasi Beasiswa Batch 2

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 27 Juni 2023 - 20:18 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Mata Garuda Sulawesi Selatan, Forum Alumni Penerima Beasiswa Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) Sulawesi Selatan adakan Sosialisasi Beasiswa LPDP 2023 Batch 2 di lingkungan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX. Sosialisasi tersebut dilaksanakan melalui zoom meeting dan live streaming di kanal Youtube LLDIKTI Wilayah IX pada Senin, (26/06).

LPDP ini diperuntukkan lulusan D4, S1, S2. Hal ini ditujukan bagi mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikannya ke jenjang lebih tinggi.

Ketua panitia, Aguswandi menyampaikan tujuan sosialisasi ini yakni mempublikasikan kepada teman-teman mahasiswa mengenai LPDP. Hal ini juga berlaku bagi dosen yang ingin melanjutkan S3 melalui LPDP ini.

“Salah satu tujuan kita adalah bagaimana cara kita sosialisasikan LPDP ini kepada teman-teman mahasiswa, dosen yang ingin melanjutkan S3 melalui LPDP,” kata Agus.

Wakil Ketua 2 Mata Garuda Sulawesi Selatan, Adwin Pratama Anas memiliki harapan besar terhadap kegiatan ini. Ia berharap dengan adanya sosialisasi ini dapat membantu calon awarde yang masih bingung dengan beasiswa LPDP, teman diskusi, maupun mencari mentor.

Baca Juga :  BEM FIS-H UNM Serukan Tuntutan Efisiensi Anggaran

“Kita berharap banyak calon awarde yang ingin ikut beasiswa LPDP namun bingung cara untuk ikut,” harapnya.

Berikut pemateri dengan materi yang dibawakan:
1. Tips Menulis Essay Beasiswa oleh Muhalim Ph.D.
2. Tips & Trik Lolos Seleksi Administrasi & Mendapatkan LoA oleh Nilasari, S.H., LL.M.
3. Tips Menulis Rencana Proposal Disersasi oleh Madani La Bugi, S.Pd., M.Pd.
4. Tips & Trik Lolos Seleksi Substansi dan Persiapam Keberangkatan oleh Muh. Arsandy Muharmawan, S.Pd. (*)

*Reporter: St. Anisa/ Editor: Firmansyah

Berita Terkait

Dicoding Bangun Negeri Batch Delapan Resmi Dibuka
Pendaftaran KIP-K 2025 Telah Dibuka
FT Gelar Klinik Pekan Kreativitas Mahasiswa
Intip Rahasia Lolos Beasiswa LPDP
Beasiswa Australia Awards Kembali Dibuka
Pembekalan dan Penandatanganan Kontrak Penerima Beasiswa Unggulan 2024
Tawarkan Jutaan Rupiah BSI Maslahat Buka Dua Jalur Beasiswa
Jangan Lewatkan, Beasiswa Smartpath 2024 Tawarkan beasiswa Jutaan Rupiah
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:17 WITA

Dicoding Bangun Negeri Batch Delapan Resmi Dibuka

Selasa, 4 Februari 2025 - 22:23 WITA

Pendaftaran KIP-K 2025 Telah Dibuka

Senin, 3 Februari 2025 - 20:36 WITA

FT Gelar Klinik Pekan Kreativitas Mahasiswa

Minggu, 15 Desember 2024 - 23:49 WITA

Intip Rahasia Lolos Beasiswa LPDP

Sabtu, 14 Desember 2024 - 09:13 WITA

Beasiswa Australia Awards Kembali Dibuka

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA