Penjual Sapu Warnai Aksi Tolak Kenaikan Harga BBM

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 5 September 2022 - 17:12 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Momentum unik terjadi pada saat aksi unjuk rasa tolak kenaikan harga BBM. ketika salah seorang bapak penjual sapu menggunakan sepedanya, berjalan hendak melewati massa aksi yang sedang menyuarakan aspirasinya. Hingga akhirnya sebagian massa aksi memberikan jalan kepada penjual sapu tersebut agar dapat melewati kerumunan tersebut, Senin (5/9).

Diketahui, Aksi Aliansi Mahasiswa UNM tolak kenaikan harga BBM menutup hampir seluruh akses jalan satu arah di depan Tugu UNM. Hal tersebut mengakibatkan terjadinya macet di depan di sekitar titik aksi. Namun, akses jalan dibuka sedikit untuk pengguna jalan pada saat salah seorang penjual sapu melewati massa aksi tersebut.

Baca Juga :  Humas UNM Adakan Workshop Kehumasan

Kepala UPT Keamanan UNM, Dahlan yang juga berada dilokasi tersebut mengatakan bahwa akses jangan ditutup semua agar pengendara dan pengguna jalan dapat dengan bebas melewatinya. Ia menambahkan agar mereka juga dapat terwakili dengan apa yang mahasiswa perjuangkan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Karena pengguna jalan ini umumnya adalah masyarakat kecil, seperti ini penjual sapu dia tidak tahu kalau ada aksi. Makanya saya sampaikan jangan ditutup total akses jalan, karena jangan sampai mereka merasa tidak terwakili dengan perjuanganmu,” tutur Dahlan.

Baca Juga :  Forum BU Indotim Gelar Pengabdian Masyarakat di Kepulauan Tanakeke

Tak hanya itu, Dahlan juga menambahkan bahwa jangan sampai hanya karena akses jalan ditutup semuanya bakalan terjadi bentrok atau hal-hal yang tidak diinginkan terjadi.

“Jangan sampai hanya karena tertutup akses jalan mereka bentrok. Tidak apa-apa sampaikan aspirasimu tapi jangan tutup total jalan,” jelasnya. (*)

*Reporter: Aliefiah Maghfirah Rahman

Berita Terkait

LK FEB UNM Serukan Solusi Efektif Atasi Krisis Sarpras Pendidikan
FIKK UNM Gelar Aksi Solidaritas Peringati Hari Buruh Nasional
Massa Aksi Tutup Jalan Depan UNM, Tuntut Keadilan bagi Buruh
Mahasiswa UNM Turun Aksi Peringati Hari Buruh
[FOTO] Aliansi Mahasiswa UNM Serukan Isu Pendidikan, Politik hingga Lingkungan di Hari Buruh Internasional
[FOTO] RUU TNI Dinilai Ambisi, Aliansi BEM Makassar Gelar Aksi
Organda Se-UNM Gelar Aksi Evaluasi Kinerja Prabowo-Gibran
Aliansi Mahasiswa FIKK UNM Lakukan Gerakan Penolakan RUU TNI
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 14:41 WITA

LK FEB UNM Serukan Solusi Efektif Atasi Krisis Sarpras Pendidikan

Jumat, 2 Mei 2025 - 23:13 WITA

FIKK UNM Gelar Aksi Solidaritas Peringati Hari Buruh Nasional

Jumat, 2 Mei 2025 - 01:03 WITA

Massa Aksi Tutup Jalan Depan UNM, Tuntut Keadilan bagi Buruh

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:57 WITA

Mahasiswa UNM Turun Aksi Peringati Hari Buruh

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:25 WITA

[FOTO] Aliansi Mahasiswa UNM Serukan Isu Pendidikan, Politik hingga Lingkungan di Hari Buruh Internasional

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA