HMO FT UNM Gelar Evaluasi Pelatihan Otomotif

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 28 Februari 2020 - 14:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Himpunan Mahasiswa Otomotif (HMO) Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengadakan kegiatan Evaluasi Pelatihan Otomotif. Kegiatan tersebut berlangsung di Jurusan Pendidikan Teknik Otomotif (PTO), Jumat (28/2).

Kegiatan Evaluasi Peltihan Otomotif tersebut dimulai dari tanggal 6 Februari hingga 15 Maret 2020 mendatang.

Dalam kegiatan ini, terdapat juga beberapa item pelatihan seperti Tune Up, Pengecatan, Over Hole, dan Kelistrikan Otomotif. serta pemateri dalam pelatihan tersebut berasal dari PT Suzuki, PT Propan, dan kak Bim.

Salah satu peserta pelatihan ini, Imam mengatakan bahwa jadwal pelatihan digelar 2 hingga 4 kali, “Jadwal pelatihan keotomotifan dilaksanakan 2 sampai 4 kali dalam seminggu, dari tanggal 16 Februari hingga 15 Maret,” ujarnya.

Baca Juga Berita :  Rektor UNM: Mahasiswa Cum Laude Bebas Tes Masuk PPs UNM

Ia jugaberharap kegiatan ini dapat terus dilaksanakan setiap tahunnya karena sangat bermanfaat bagi mahasiswa khususnya masrakat PTO FT UNM.

“Saya berharap kalau bisa tiap tahun atau tiap semester diadakan kegiatan evaluasi pelatihan otomotif seperti ini agar peserta bisa lebih mahir lagi dalam bidang yang dilatihnya,” harapnya.(*)

*Reporter: Indah Wardani/Editor: Aulia Ayu Aprilia

Berita Terkait

Rektor UNM Tekankan Mahasiswa Agar Tertib Administrasi
Rektor UNM Janji Benahi Area Kumuh Sebelum Akhir Masa Jabatan
Rektor UNM Puji Aura Positif Mahasiswa Aktif Berorganisasi
Formatur Ketua Umum HMJ Gizi FIKK UNM Fokuskan Kepengurusan yang Progresif serta Kolaboratif
Musjur HMJ Gizi Lakukan Uji Kelayakan Kepada Kandidat Tunggal
Sintalaras UNM Suarakan Aksi Hijau dari Lereng Bawakaraeng
Duel Calon Dekan FIS-H UNM, Supriadi Torro dan Jumadi Melaju ke Tahap Kedua
KIPK Bukan Sekadar Beasiswa, Tapi Amanah bagi Bangsa
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 18:09 WITA

Rektor UNM Janji Benahi Area Kumuh Sebelum Akhir Masa Jabatan

Jumat, 11 Juli 2025 - 18:01 WITA

Rektor UNM Puji Aura Positif Mahasiswa Aktif Berorganisasi

Rabu, 9 Juli 2025 - 23:18 WITA

Formatur Ketua Umum HMJ Gizi FIKK UNM Fokuskan Kepengurusan yang Progresif serta Kolaboratif

Selasa, 8 Juli 2025 - 23:40 WITA

Musjur HMJ Gizi Lakukan Uji Kelayakan Kepada Kandidat Tunggal

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:45 WITA

Sintalaras UNM Suarakan Aksi Hijau dari Lereng Bawakaraeng

Berita Terbaru

Ilustrasi Mahasiswa Mengerjakan Skripsi, (Foto: AI.)

wiki

5 Tool Penunjang Skripsi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 01:21 WITA

Potret mahasiswa akhir bersam teman-temannya (Foto: Int)

wiki

Kebiasaan Aneh Mahasiswa Akhir Saat Menyusun Skripsi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 01:01 WITA