Gedung Jurusan Bahasa Asing Diduga Terbakar Akibat Korsleting

Avatar photo

- Redaksi

Minggu, 19 November 2017 - 03:15 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gedung Jurusan Bahasa Jerman FBS UNM terbakar sekitar pukul 1.15 WITA dini hari, Minggu (19/11) (Foto: Agung – Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Kebakaran di Gedung Jurusan Bahasa Jerman Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) diduga akibat arus pendek listrik atau kosleting. Asalnya dari panel listrik di kantor tersebut.

Hal ini diungkapkan oleh salah satu anggota pemadam kebakaran, Ance saat ditemui di lokasi kejadian, Minggu (19/11). Ia menduga, panel listrik dan Air Conditioner (AC) yang terbakar menyebabkan terjadinya kejadian tersebut.

Baca Juga :  Buka Pelantikan dan Raker Pengurus, Kaprodi Sebut HMPS PE adalah Rumah

“Jadi yang terbakar itu, informasi dari anggota saya, dia punya box apa namanya itu, box listrik diatas, pembatas,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga menduga, jika kebakaran tersebut disebabkan akibat kedua inventaris itu tidak dimatikan. Sehingga terjadi arus pendek. Lalu akhirnya api meluas dan melahap kantor.

Baca Juga :  MPAS Maestro FBS UNM Buka Pendaftaran Anggota Baru

“Jadi mungkin dia punya salah satu elemen itu, tidak dimatikan, mungkin AC tidak dimatikan,” ujarnya. (*)


*Reporter: Muhammad Agung Eka S.

Berita Terkait

BEM FBS UNM Galang Dana untuk Korban Kebakaran Motor
FBS Kembali Rusuh, Dua Motor Jadi Korban
PKM Buka Kesempatan Luas bagi Mahasiswa
Pusdamm BEM FBS UNM Gelar Pelatihan Jurnalistik, Sebar Dakwah Informatif
Mahasiswa Sastra Indonesia 23 Lakukan Observasi di Kabupaten Bulukumba
Multilingualisme Sebagai Potensi Studi Internasional Bahasa Jerman
Seminar Internasional UNM: Aspek Karir Belajar Bahasa Jerman di Vietnam
Ruang Diskusi Buku SIBUK: Upaya HMPS Kembangkan Minat Baca di Mahasiswa UNM
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 22:42 WITA

BEM FBS UNM Galang Dana untuk Korban Kebakaran Motor

Sabtu, 22 Februari 2025 - 22:11 WITA

FBS Kembali Rusuh, Dua Motor Jadi Korban

Senin, 27 Januari 2025 - 22:32 WITA

PKM Buka Kesempatan Luas bagi Mahasiswa

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:39 WITA

Pusdamm BEM FBS UNM Gelar Pelatihan Jurnalistik, Sebar Dakwah Informatif

Kamis, 7 November 2024 - 23:23 WITA

Mahasiswa Sastra Indonesia 23 Lakukan Observasi di Kabupaten Bulukumba

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA