Home / UNM

Duta Besar India untuk Indonesia Sambangi UNM

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 6 Februari 2023 - 23:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Universitas Negeri Makassar (UNM) kedatangan Duta Besar India untuk Indonesia dan Timor Leste, H.E. Mr. Manoj Kumar Bharti beserta rombongan. Kunjungan tersebut langsung disambut oleh Wakil Rektor Bidang Perencanaan dan Kerjasama (WR IV), Ichsan Ali di Gedung Menara Pinisi UNM, Senin (6/2).

Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka pertemuan bilateral antara UNM Konsulat Jenderal India dan juga mengunjungi India Corner yang dipusatkan di Perpustakaan UNM.

Baca Juga Berita :  Rektor Universitas Negeri Makassar Sambut Kehadiran Profesor Kehormatan

India Corner merupakan pusat informasi tentang India seperti buku-buku tentang India baik sejarah, seni dan budaya, terapi Ayurveda, Yoga, pemerintahan, demokrasi, pariwisata dan lain sebagainya dari sejumlah penulis-penulis India. India Corner juga dilengkapi sinema mini yang dapat dimanfaatkan untuk menonton film-film India.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ichsan Ali merasa bahagia karena kedubes India menjadikan UNM sebagai tempat untuk berkunjung.

Baca Juga Berita :  Ini Jadwal Ujian dan Waktu Pelaksanaan Tes Mandiri UNM

“Suatu kehormatan karena UNM menjadi satu-satunya universitas di Sulawesi yang dikunjungi oleh Dubes India,” tuturnya.

Lebih lanjut, Ichsan Ali mengaku menyambut baik kedutaan India untuk melaksanakan kerjasama dalam lingkup pendidikan.

“Melakukan kolaborasi dengan universitas di India diantaranya pelatihan untuk dosen dan beasiswa untuk mahasiswa,” ujarnya. (*)

*Reporter: Aliefiah Maghfirah Rahman

Berita Terkait

Pedagang Manfaatkan Momen Wisuda UNM untuk Raup Rezeki
Tingkatkan Kompetensi Guru Yayasan Khairu Ummah Melalui Pelatihan Gamifikasi
Konferensi Internasional Persatuan Jerman Indonesia (iKoniG) ke-6 Sukses Dilaksanakan
Rektor Universitas Negeri Makassar Sambut Kehadiran Profesor Kehormatan
Sejarah Baru! Pencanangan UNM sebagai Zona Integritas Anti Korupsi Dihadiri Seluruh Civitas Akademika UNM
Wujudkan Zona Anti Korupsi, Rektor UNM: Tak Boleh Ada Amplop
Wakil Rektor UNM Segera Dilantik, Berikut Susunannya!
Tanggapan WR III UNM Mengenai Insiden Dosen Dorong Mahasiswa
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:31 WITA

Pedagang Manfaatkan Momen Wisuda UNM untuk Raup Rezeki

Minggu, 10 November 2024 - 15:46 WITA

Tingkatkan Kompetensi Guru Yayasan Khairu Ummah Melalui Pelatihan Gamifikasi

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 19:43 WITA

Konferensi Internasional Persatuan Jerman Indonesia (iKoniG) ke-6 Sukses Dilaksanakan

Jumat, 27 September 2024 - 19:17 WITA

Rektor Universitas Negeri Makassar Sambut Kehadiran Profesor Kehormatan

Rabu, 14 Agustus 2024 - 14:16 WITA

Sejarah Baru! Pencanangan UNM sebagai Zona Integritas Anti Korupsi Dihadiri Seluruh Civitas Akademika UNM

Berita Terbaru

Potret sekelompok orang sedang berkomunikasi, (Foto: Int.)

Opini

Seni Berbicara, Kemampuan Persuasif dalam Berkomunikasi

Jumat, 18 Jul 2025 - 17:13 WITA

Surat edaran Rektor UNM mengenai perpanjangan batas waktu pembayaran UKT, (Foto: Ist.)

Info Akademik

Tenggat Pembayaran UKT Semester Gasal Diperpanjang hingga Akhir Juli

Jumat, 18 Jul 2025 - 16:52 WITA

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA