Gelar Lomba Mading, HMPS Pendidikan Sosiologi Bahas Isu Global

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 25 November 2016 - 23:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HMPS Pendidikan Sosiologi FIS mengadakan lomba mading yang digelar di Lapangan FIS, Jumat (25/11) - (Foto; Ist)
HMPS Pendidikan Sosiologi FIS mengadakan lomba mading yang digelar di Lapangan Futsal FIS, Jumat (25/11) – (Foto; Ist)

PROFESI-UNM.COM – Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosioal (FIS) Universitas Negeri Makassar (UNM) membahas isu global dalam lomba mading. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari pekan olahraga dan seni (Porseni) yang dibuka di Lapangan Futsal FIS, Jumat (25/11).

Ketua Panitia, Catur Adi Kurniawan menilai isu-isu global kerap luput dari pandangan mahasiswa sehingga diangkatlah tema tersebut. Tujuannya agar lebih terekspos sehingga mahasiswa dapat mendalami isu global itu.

Baca Juga Berita :  Dosen FBS UNM Jadi Kepala Dinas Pendidikan Gowa

“Kami mengangkat isu global sebagai tema agar isu-isu tersebut dapat terespoks,”tuturnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, ia menambahkan kegiatan yang bertema ‘Melaui Porseni Kita Tingkatkan Semangat Kebersamaan’ bertujuan guna menjalin keakraban antar angkatan masyarakat pendidikan sosiologi

Baca Juga Berita :  PD II Bantah Lingkungan di Fakulltas Ilmu Pendidikan UNM Kotor

“Tujuan kegiatan ini tak lain dan tak bukan, adalah untuk mempererat tali silaturahmi antar angkatan pendidikan sosiologi,”ucap mahasiswa angkatan 2015 tersebut. (*)


*Reporter: Faisal Fajar/Editor: Muh. Agung Eka S

Berita Terkait

Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif
LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII
Asah Talenta Mahasiswa Angkatan 2024 Lewat DKV Camp
Kepemimpinan Baru HMPS Pendidikan IPS UNM Fokus pada Aspirasi dan Kekompakan Mahasiswa
LPM Penalaran UNM Optimalisasi Kapasitas Kelembagaan Melalui Agenda OMK
FBS UNM Gelar Inaugurasi Evolusia 24, WR 3 UNM Sampaikan Puisi Penuh Makna
Hujan Tak Surutkan Semangat Inaugurasi Evolusia 24 FBS UNM
Fokus Pemanfaatan Bahan Lokal, Anggota DPRD Inspirasi IPMIL Raya UNM
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 24 Juni 2025 - 21:38 WITA

Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif

Rabu, 18 Juni 2025 - 20:02 WITA

LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII

Sabtu, 7 Juni 2025 - 12:06 WITA

Asah Talenta Mahasiswa Angkatan 2024 Lewat DKV Camp

Jumat, 6 Juni 2025 - 23:33 WITA

Kepemimpinan Baru HMPS Pendidikan IPS UNM Fokus pada Aspirasi dan Kekompakan Mahasiswa

Senin, 2 Juni 2025 - 19:00 WITA

LPM Penalaran UNM Optimalisasi Kapasitas Kelembagaan Melalui Agenda OMK

Berita Terbaru

Mirza Kamal Pahlevi Wisudawan Terbaik I FBS UNM (Foto: Ist)

Agendasiana

Mirza Kamal Pahlevi Jadi Wisudawan Terbaik I FBS UNM

Selasa, 1 Jul 2025 - 22:34 WITA

Suasana wisudawan saat penyerahan ijazah, (Foto: Dok. Profesi.)

Wisuda

Daftar Nama Wisudawan Terbaik UNM Periode Juni 2025

Selasa, 1 Jul 2025 - 08:46 WITA