Menang Sayembara Desain Menara Pinisi, Yu Sing Dapat Hadiah Rp 40 Juta

Avatar photo

- Redaksi

Minggu, 13 Agustus 2017 - 14:48 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menara Pinisi Universitas Negeri Makassar (UNM) – (Foto: Int.)

PROFESI-UNM.COM– Sosok pemenang sayembara desain Menara Pinisi, Yu Sing mendapat hadiah sebesar Rp 40 Juta. Ini di peroleh Yu Sing saat mengikuti lomba pada tahun 2008. Dari beberapa karya yang ada, desain pria kelahiran Bandung ini dianggap paling menarik dan mewakili identitas lokal Sulawesi Selatan.

Yu Sing merupakan seorang arsitek muda yang lahir di Bandung pada 5 Juli 1976. Ia menyelesaikan pendidikan arsitekturnya di Jurusan Arsitektur Institut Teknologi Bandung (ITB) pada tahun 1999. Saat lulus kuliah, Ia mendirikan studio arsitektur bernama Genesis.

Baca Juga :  UNM Siap Terapkan Kampus Merdeka

Seiring berjalan waktu, 2011 Genesis berubah nama menjadi akanoma, yang merupakan singkatan dari akar anomali yakni, memperkuat komitmen untuk senantiasa berakar pada konteks potensi Indonesia dan persoalan masyarakat yang terpinggirkan.

Tak hanya desain Menara Pinisi, Yu Sing telah beberapakali menjuarai desain bangunan, diantaranya pemenang ke-1 Gereja Kristen Indonesia Anugerah Bandung, pemenang ke-2 Sekolah internasional BPK Penabur Singgasana Pradana Bandung, pemenang ke-1 TK Internasional BPK penabur Bahureksa Bandung, pemenang ke-3 Taman Rakyat Cimahi, Top 10 Fasade Rumah Ide, pemenang ke-1 Desain Muka Jakarta Desain Centre. (*)


*Wahyudin

Berita Terkait

Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae
Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair
Tim PKM FMIPA Gelar Pelatihan Pembuatan Lembar Kerja Fisika
Accounting Festival Jadi Wadah Kembangkan Skill Akuntansi
Simak Pelaksanaan UTBK SNBT UNM
Prodi Program Profesi Insinyur UNM Jalin Kerjasama PII Makassar
Perubahan Jam Kerja ASN UNM Selama Bulan Ramadhan
400 Judul PKM UNM Lulus Seleksi Universitas
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 29 Agustus 2024 - 11:01 WITA

Tim PPK Ormawa LPM Profesi UNM dan BRI Gelar Lomba Kemerdekaan di Desa Barugae

Selasa, 27 Agustus 2024 - 22:10 WITA

Bangun Potensi Desa, Tim PPK Ormawa Profesi Buat Pelatihan Pengolahan Gula Aren Cair

Sabtu, 1 Juni 2024 - 16:22 WITA

Tim PKM FMIPA Gelar Pelatihan Pembuatan Lembar Kerja Fisika

Kamis, 30 Mei 2024 - 20:39 WITA

Accounting Festival Jadi Wadah Kembangkan Skill Akuntansi

Jumat, 26 April 2024 - 01:50 WITA

Simak Pelaksanaan UTBK SNBT UNM

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA