Manajer P2TP2A: Anak Jaman Sekarang Lebih Pilih Bermain Gadget

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 17 Maret 2017 - 21:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manajer Kasus UPT Pusat Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Sulawesi Selatan, Warida Safie saat menjadi pembicara pada Talkshow Pra Event 2 Psydea di Aula MTM FPsi, Jum'at (17/3) - (Foto: Abdul Wahid Muhsin - Profesi)
Manajer Kasus UPT Pusat Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Sulawesi Selatan, Warida Safie saat menjadi pembicara pada Talkshow Pra Event 2 Psydea di Aula MTM FPsi, Jum’at (17/3) – (Foto: Abdul Wahid Muhsin – Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Manajer Kasus UPT Pusat Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Sulawesi Selatan, Warida Safie mengungkapkan, saat ini tempat bermain anak-anak sangat kurang sehingga mereka lebih memilih bermain gadget.

Hal tersebut disampaikan saat menjadi pembicara pada Talkshow Pra Event 2 Psydea di Aula MTM FPsi, Jum’at (17/3). Menurutnya, anak-anak sangat tertarik hal itu lantaran dinilai lebih seru. Makanya, untuk itu tempat bermain mesti dibuat sebagus mungkin.

Baca Juga :  16 Perupa FSD UNM Pamerkan 96 Karya Alkisah

“Tidak ada tempat bermain yang ada di mesjid sehingga anak-anak lebih suka bermain game,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut, ia mengatakan, peran lembaga perlu untuk membuat anak-anak dapat melakukan interaksi dengan orang tua. Pasalnya, hal tersebut sangat kurang sehingga anak-anak dapat melakukan semaunya tanpa pengawasan.

Baca Juga :  Pelantikan Serentak UKM di Hadiri Delapan Dekan UNM

“Banyak lembaga saat ini kurang memfasilitasi anak-anak untuk berkomunikasi dengan orang tuanya,” lanjutnya.

Saat ini, jumlah kekerasan tertinggi pada anak di Sulawesi Selatan berada di Makassar dengan jumlah kekerasan 1172 kasus. Disusul Bulukumba dengan 214 kasus. (*)


*Reporter: Abdul Wahid Muhsin

Berita Terkait

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini
Mahasiswa Psikologi Gelar Psikoedukasi Regulasi Emosi
Afifi Dzaqifah Raih Perak di Kejurda Muaythai Sulsel
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan
Mahasiswa BKP Psikologi UNM Laksanakan Program Work Load Analysis di PT Bumi Sarana Utama
Tim KKP Polda Sulsel FPsi Gelar Psikoedukasi pada Polisi Muda
Mahasiswa BKP FPsi UNM Gelar Kegiatan Psikoedukasi untuk Lansia Binaan Rumah Zakat Sul-Sel
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Sabtu, 3 Mei 2025 - 05:49 WITA

Mahasiswa Psikologi Gelar Psikoedukasi Regulasi Emosi

Kamis, 27 Maret 2025 - 23:43 WITA

Afifi Dzaqifah Raih Perak di Kejurda Muaythai Sulsel

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:51 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:46 WITA

Kos-kosan Mahasiswa UNM Kemalingan

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA