Jurusan Teknik Informatika dan Komputer FT Resmi Disahkan

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 21 September 2020 - 13:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM –  Jurusan Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer (PTIK) telah resmi menjadi jurusan baru yang membawahi Prodi PTIK dan Prodi Teknik Komputer, Jurusan baru PTIK tersebut telah diresmikan pada Rabu, 16 September 2020 di ruang senat Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar (UNM), Senin, (21/9).

Sehubungan dengan hal itu, Ketua Program studi (Kaprodi) PTIK, Mustari Lamada mengatakan, pembentukan Jurusan PTIK yang membawahi Prodi PTIK dan Prodi Teknik Komputer tersebut dilatar belakangi karena kedua bidang ilmu tersebut memiliki rumpun ilmu yang lebih dekat apalagi dalam proses pembelajarannya.

Baca Juga :  Dosen FT UNM Ciptakan Alat Pemotong Padi Termodifikasi untuk Kelompok Tani di Sinjai

“Karena PTIK dan Teknik Komputer itu lebih dekat ki rumpun ilmunya, kalau kedekatan ilmunya sama otomatis kita dapat menggunakan lab yang sama,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut, Mustari Lamada mengatakan terkait akreditasi jurusan PTIK tidak akan berpengaruh ketika dilebur dalam jurusan PTIK, “Akreditasi sebuah Program Studi itu tidak akan berpengaruh ketika dia dilebur dalam satu jurusan, akreditasi yang ada di PTIK itu tetap sama dengan yang sebelumnya,” tambahnya.

Baca Juga :  Ini Daftar Wisudawan Terbaik FT Periode Juli 2019

Lebih lanjut, Andini Kwarti Putri salah satu mahasiswa PTIK menyetujui dibentuknya jurusan PTIK tersebut dan berharap agar jurusan PTIK dapat membawa dampak yang lebih baik kedepannya.

“Menurut saya, ini adalah langkah baik untuk menggabungkan keduanya menjadi satu jurusan. Apalagi yang dipelajari tidak jauh beda dan memang lebih sinkron jika ditanyakan soal jurusan dari teknik informatika. Semoga kedepannya bisa membawa dampak yang baik untuk UNM,” ungkapnya. (*)

*Reporter: Humaera

Berita Terkait

Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up
Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus
Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Lama Vakum, BEM FT Kembali Dibentuk
HIMATIK Peringati Hari Lahir Keempat Penuh Semangat
FT Ajarakan Skill Dunia Kerja Jaman Now Melalui Kuliah Tamu
Arbain Nuransyab, Siap Wujudkan Inovasi Lingkungan di Bidang Otomotif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 14:46 WITA

Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up

Jumat, 25 April 2025 - 13:59 WITA

Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus

Jumat, 18 April 2025 - 23:03 WITA

Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:11 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Selasa, 25 Februari 2025 - 19:34 WITA

Lama Vakum, BEM FT Kembali Dibentuk

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA