Ini Sembilan Wisudawan Terbaik UNM Program Sarjana

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 13 Februari 2019 - 07:17 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Universitas Negeri Makassar (UNM) kembali menggelar acara wisuda. Wisuda periode kedua (Februari) tahun akademik 2018/2019 ini berlangsung di Pelataran Menara Pinisi UNM, Rabu (13/2).

Pada acara ini Rektor UNM, Husain Syam juga mengumumkan sembilan nama wisudawan terbaik program sarjana dari tiap fakultas di UNM.

Berikut nama-nama wisudawan terbaik program sarjana tersebut:

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. Nurul Hikmah, S.Pd.
    Fakultas: Ilmu Pendidikan
    Program studi: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
    IPK: 3.91
    Lama studi: 4 tahun 1 bulan
    Asal daerah: Bone
  2. Siti Faridah, S.Pd.
    Fakultas: Bahasa dan Sastra
    Program studi: Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
    IPK: 3.75
    Lama studi: 4 tahun 1 bulan
    Asal daerah: Pinrang
  3. Nor Azizah, S.A.P.
    Fakultas: Ilmu Sosial
    Program studi: Ilmu Administrasi Negara
    IPK: 3.75
    Lama studi: 3 tahun 11 bulan
    Asal daerah: Malaysia
  4. Jumrah, S.Or.
    Fakultas: Ilmu Keolahragaan
    Program studi: Ilmu Keolahragaan
    IPK: 3.74
    Lama studi: 3 tahun 10 bulan
    Asal daerah: Luwu Timur
  5. Aswin, S.Pd.
    Fakultas: Matematika dan IPA
    Program studi: Pendidikan Matematika
    IPK: 3.72
    Lama studi: 3 tahun 3 bulan
    Asal daerah: Bulukumba
  6. Lily Yuliani, S.Pd.
    Fakultas: Seni dan Desain
    Program studi: Pendidikan Seni Rupa
    IPK: 3.68
    Lama studi: 4 tahun 3 bulan
    Asal daerah: Makassar
  7. Rianti Rahmi, S.Pd.
    Fakultas: Teknik
    Program studi: Pendidikan Teknik Elektronika
    IPK: 3.65
    Lama studi: 3 tahun 11 bulan
    Asal daerah: Wajo
  8. Yuliana Abd. Rasyid, S.E.
    Fakultas: Ekonomi
    Program studi: Manajemen
    IPK: 3.61
    Lama studi: 4 tahun 1 bulan
    Asal daerah: Sinjai
  9. Riskah, S.Psi.
    Fakultas: Psikologi
    Program studi: Psikologi
    IPK: 3.55
    Lama studi: 4 tahun 2 bulan
    Asal daerah: Bulukumba. (*)
Baca Juga Berita :  AJI Makassar Kerjasama dengan Journocoders Indonesia Asah Skill Jurnalis Olah Data Digital

*Reporter: Andi Dela Irmawati

Berita Terkait

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga
Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi
Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern
Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan
Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus
Cara Jadi Desainer Grafis atau Layouter Andalan
Lima Hormon yang Perlu Diketahui
Libur Semester, Waktu Strategis untuk Kegiatan Akademik dan Organisasi
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 Juli 2025 - 15:05 WITA

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga

Kamis, 10 Juli 2025 - 11:54 WITA

Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi

Kamis, 10 Juli 2025 - 07:22 WITA

Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern

Kamis, 10 Juli 2025 - 06:39 WITA

Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan

Rabu, 9 Juli 2025 - 00:40 WITA

Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus

Berita Terbaru

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA

Ilustrasi Mahasiswa KKN Mengecat Rumah Warga Bersama Anak Desa, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Ketika Mahasiswa Turun ke Desa, Ilmu Diuji Nyata

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:00 WITA

Potret Panitia ICE SPORT 2025, (Foto: Ist.)

Agendasiana

ICE SPORT Di balik Layar, Soliditas Panitia Jadi Kunci Utama

Kamis, 17 Jul 2025 - 22:48 WITA