Ini Dia Tujuh Dosen Terbaik FIP UNM Pilihan EDOM

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 11 Desember 2018 - 16:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Rudi Amir selaku Ketua Unit Penjaminan Mutu (UPM) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengumumkan peringkat tertinggi hasil Evaluasi Dosen oleh Mahasiswa (EDOM) setiap Program Studi (Prodi) di FIP. Hasil EDOM ini diumumkan dalam rangkaian acara Tudang Sipulung yang berlangsung di Hall FIP, Selasa (11/12).

Adapun hasil EDOM tersebut yakni:
1. Djoni Rosyidi (Pendidikan Luar Biasa) dengan nilai 3.95
2. Muhammad Akil Musi (Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini) dengan nilai 3.8
3. Rudi Amir (Pendidikan Luar Sekolah) dengan nilai 3.76
4. Nurhikmah H(Teknologi Pendidikan) dengan nilai 3.74
5. Siti Habibah (Administrasi Pendidikan) dengan nilai 3.67
6. Widya Karmila Sari Achmad (Pendidikan Guru Sekolah Dasar) dengan nilai 3.67
7. Alimuddin Mahmud (Bimbingan dan Konseling) dengan nilai 3.6

Baca Juga Berita :  Mahasiswi FIK UNM Raih Juara 2 MRC V

Dari lima kategori penilaian yang dibuat oleh UPM, UPM FIP hanya mengkategorikan dosen terbaik menjadi dua kategori yakni sebanyak 83% berkategori sangat baik dan 17% berkategori baik. Terkait prestasi tersebut, Abdul Saman selaku Dekan FIP akan memberikan apresiasi kepada para dosen terbaik. (*)


*Reporter: Andi Dela Irmawati/ Editor: Ulil Afiah Az-zakiyah

Berita Terkait

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga
Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi
Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern
Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan
Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus
Cara Jadi Desainer Grafis atau Layouter Andalan
Lima Hormon yang Perlu Diketahui
Libur Semester, Waktu Strategis untuk Kegiatan Akademik dan Organisasi
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 Juli 2025 - 15:05 WITA

Rektor UNM Beri Jalur Khusus untuk Juara Olimpiade Pendidikan dan Pekan Pujangga

Kamis, 10 Juli 2025 - 11:54 WITA

Calon Maba UNM Keluhkan Isi Surat Pernyataan UKT, Tak Boleh Ajukan Penurunan Selama Studi

Kamis, 10 Juli 2025 - 07:22 WITA

Keterlibatan AI dalam Kehidupan Modern

Kamis, 10 Juli 2025 - 06:39 WITA

Berkendara Saat Hujan, Tips Aman yang Perlu Diperhatikan

Rabu, 9 Juli 2025 - 00:40 WITA

Rekomendasi Teknik Belajar Agar Lebih Fokus

Berita Terbaru

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA

Ilustrasi Mahasiswa KKN Mengecat Rumah Warga Bersama Anak Desa, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Ketika Mahasiswa Turun ke Desa, Ilmu Diuji Nyata

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:00 WITA

Potret Panitia ICE SPORT 2025, (Foto: Ist.)

Agendasiana

ICE SPORT Di balik Layar, Soliditas Panitia Jadi Kunci Utama

Kamis, 17 Jul 2025 - 22:48 WITA