Fikah Terpilih Jadi Putri Inspirasi Sulsel 2024

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 20 Agustus 2024 - 20:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Fikah saat terpilih jadi Putri Inspirasi Sulsel, (Foto: Ist.)

Potret Fikah saat terpilih jadi Putri Inspirasi Sulsel, (Foto: Ist.)

Potret Fikah saat terpilih jadi Putri Inspirasi Sulsel, (Foto: Ist.)

PROFESI-UNM.COM – Fikah merupakan mahasiswa Administrasi Bisnis di Universitas Negeri Makassar (UNM). Ia terpilih menjadi Putri Inspirasi Sulawesi Selatan (Sulsel) pada, Minggu (11/8).

Fikah mengungkapkan bahwa Ia tidak menyangka bisa menjadi pemenang di ajang ini.

Ia mengatakan apa yang diraihnya merupakan sebuah hasil yang luar biasa dan juga sebuah tanggung jawab untuk menjadi inspirasi kedepannya.

“Tentunya tidak menyangka akan diberi amanah menjadi seorang winner,” ucapnya.

Pika sapaannya mengatakan bahwa Ia tidak memiliki rencana dalam mengikuti ajang Putra Putri Inspirasi karena dirinya ingin fokus dalam menyelesaikan studinya.

“Mengikuti putra putri inspirasi tidak pernah ada di waiting list kegiatan saya karena ingin fokus kuliah,” katanya.

Baca Juga Berita :  Husain Syam Banggakan UNM Peringkat 20

Terakhir, mahasiswa angkatan 2022 ini menuturkan bahwa Ia akan bertanggung jawab dalam mengemban amanah di lingkungan sekitar sebagai mahasiswa Ilmu Administrasi Bisnis sekaligus Putri Inspirasi Sulsel.

“Kedepannya saya akan mengemban amanah ini di lingkungan sekitar,” tutupnya. (*)

*Reporter: Jumriani

Berita Terkait

Tim JTIK Raih Juara Dua di Ajang ICONFEST 3.0
Pinjam Laptop Teman, Mahasiswa UNM Juara 2 Lomba Essai Tingkat Nasional
Mahasiswa Berprestasi FBS Bagikan Tips Cetak Prestasi di Perguruan Tinggi
Disiplin Diri Rahasia Erlin Raih Kategori Wisudawan Terbaik I FSD Periode Mei 2025
Lulusan Terbaik Periode Mei 2025 FSD UNM Kini Tekuni Profesi Sebagai Disigner UI/UX
Mahasiswi UNM Kembali Harumkan Nama Kampus di Ajang Ilmiah Nasional
Mahasiswa FIP Juara Satu Gagasan Inovatif
Mahasiswa Gagas Teknologi Asistif Deteksi Kekerasan bagi Penyandang Disabilitas
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:41 WITA

Tim JTIK Raih Juara Dua di Ajang ICONFEST 3.0

Sabtu, 7 Juni 2025 - 11:44 WITA

Pinjam Laptop Teman, Mahasiswa UNM Juara 2 Lomba Essai Tingkat Nasional

Selasa, 3 Juni 2025 - 10:54 WITA

Mahasiswa Berprestasi FBS Bagikan Tips Cetak Prestasi di Perguruan Tinggi

Jumat, 30 Mei 2025 - 21:53 WITA

Disiplin Diri Rahasia Erlin Raih Kategori Wisudawan Terbaik I FSD Periode Mei 2025

Jumat, 30 Mei 2025 - 10:56 WITA

Lulusan Terbaik Periode Mei 2025 FSD UNM Kini Tekuni Profesi Sebagai Disigner UI/UX

Berita Terbaru

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA

Ilustrasi Mahasiswa KKN Mengecat Rumah Warga Bersama Anak Desa, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Ketika Mahasiswa Turun ke Desa, Ilmu Diuji Nyata

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:00 WITA

Potret Panitia ICE SPORT 2025, (Foto: Ist.)

Agendasiana

ICE SPORT Di balik Layar, Soliditas Panitia Jadi Kunci Utama

Kamis, 17 Jul 2025 - 22:48 WITA