BEM UNM: Saya akan Tagih Janji PR III

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 26 September 2018 - 16:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan (PR III) UNM saat menemui aksi mahasiswa di Pelataran Menara Pinisi UNM, Rabu (26/9) (Foto: Irham-Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Presiden terpilih Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Negeri Makassar (UNM) beserta gabungan beberapa Lembaga Kemahasiswaan (LK) tingkat fakultas akan tagih janji Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan (PR III) yang bersedia menjadi mediasi untuk berdialog dengan Rektor UNM. Rabu (26/9).

Dalam aksinya, BEM UNM terpilih beserta LK fakultas berniat ingin menemui Rektor UNM. Namun kendati demikian Husain Syam mangkir dalam aksi tersebut dikarenakan keberadaan rektor saat itu tidak diketahui.

Baca Juga :  24 Mahasiswa Universiti Sains Islam Malaysia Bertandang ke UNM

Sementara itu Dwi Rezki Hardianto, mengatakan akan menagih janji Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan (PR III) yang ingin mempertemukan mereka dengan rektor hari selasa selanjutnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau nanti kami tidak ditemui hari selasa, kami akan bicarakan lagi selanjutnya, tapi kami masih percaya kalau PR III itu orang baik dan bisa memediasi kami nantinya,” katanya.

Baca Juga :  Mantan Kabag Humas UNM Ditemukan Meninggal di Palu

Lanjut, mahasiswa Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) ini juga menjelaskan tidak tau menau tentang keberadaan rektor saat itu. Dan mengapa ia tidak mau menemui massa aksi kali ini.

“Sempat muncul berapa alasan tentang keberadaan pak rektor tapi kita tunggu saja janjinya di hari selasa,” jelasnya. (*)


*Reporter: Muh. Sauki Maulana

Berita Terkait

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital
Edukasi Mitigasi Bencana untuk Siswa se-Takalar lewat Sar Go To School
Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School
Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak
UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari
Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus
LPM Penalaran UNM Gelar TM I PMP-OMK XXVIII dan Talkshow
Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:33 WITA

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:55 WITA

Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:27 WITA

Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:18 WITA

UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:17 WITA

Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA