Molor Tujuh Jam, Pengurus BEM-Maperwa UNM Resmi Dilantik

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 30 Maret 2017 - 21:41 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ketua Maperwa UNM, Yunasri Ridho saat melantik pengurus BEM UNM periode 2017/2018. (Foto: Agung-Profesi)
Ketua Maperwa UNM, Yunasri Ridho saat melantik pengurus BEM UNM periode 2017/2018. (Foto: Agung-Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Sempat molor selama tujuh jam, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Majelis Permusyawaratan Mahasiswa (Maperwa) Universitas Negeri Makassar (UNM) akhirnya resmi dilantik. Pelantikan ini dihelat di Ballroom Lt.2 Menara Pinisi, Kamis (30/3).

Pelantikan pengurus BEM-Maperwa UNM dijadwalkan pada pukul 13.00 WITA. Namun, pelantikan pengurus Maperwa UNM oleh Rektor UNM baru dimulai pukul 20.00 Wita. Selanjutnya, pelantikan pengurus BEM UNM dilaksanakan pada pukul 20.10 Wita.

Sementara itu, Koordinator Caretaker, Hafid Sumarwadji mengatakan bahwa perjalanan panjang perlu dilalui hingga pada fase pelantikan pengurus. “Begitu panjang perjalanan untuk ini. Kalau tidak salah sekitar 1 tahun. Saya pikir ini adalah salah satu hal yang positif,” katanya

Baca Juga Berita :  Terlambat Keluarkan Nilai, Dosen UNM Akan Diberi Sanksi

Lebih lanjut, ia mengharapkan agar pengurus yang dilantik dapat mengemban amanah dengan penuh tanggung jawab. “Hari ini adalah momen yang indah semoga pengurus baru mengemban amanahnya dengan baik,” tutupnya. (*)


*Reporter: Ayu Ananda Pratiwi

Berita Terkait

MP Ekolibrium FEB UNM Gelar Forum Evaluasi dan Penguatan Organisasi
Musprodi HMPS ACCESS Tetapkan M. Khoiril Imam. Sebagai Ketua Umum
Farid Irjum Terpilih Sebagai Ketua PRASASTI HMJ Bahasa Inggris FBS UNM 2025–2026
Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif
LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII
Asah Talenta Mahasiswa Angkatan 2024 Lewat DKV Camp
Kepemimpinan Baru HMPS Pendidikan IPS UNM Fokus pada Aspirasi dan Kekompakan Mahasiswa
LPM Penalaran UNM Optimalisasi Kapasitas Kelembagaan Melalui Agenda OMK
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 00:06 WITA

MP Ekolibrium FEB UNM Gelar Forum Evaluasi dan Penguatan Organisasi

Senin, 7 Juli 2025 - 22:20 WITA

Musprodi HMPS ACCESS Tetapkan M. Khoiril Imam. Sebagai Ketua Umum

Rabu, 2 Juli 2025 - 23:16 WITA

Farid Irjum Terpilih Sebagai Ketua PRASASTI HMJ Bahasa Inggris FBS UNM 2025–2026

Selasa, 24 Juni 2025 - 21:38 WITA

Kepemimpinan Baru Hadir, HMPS PAP UNM Siap Bergerak Lebih Inklusif

Rabu, 18 Juni 2025 - 20:02 WITA

LPM Penalaran UNM Kembali Wujudkan Kosistensi Ilmiah Melalui Seminar Hasil PMP-OMK XXVIII

Berita Terbaru

Ilustrasi circle Pertemanan, (Foto:Int.)

wiki

Tips Atasi Circle, Pertemanan Menjadi Lebih Baik

Jumat, 11 Jul 2025 - 00:00 WITA

Ilustrasi sekelompok orang yang terlibat dalam organisasi kampus, (Foto:Int.)

wiki

Kenali Kegiatan Kampus sebagai Modal Karier

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:51 WITA

Potret tampilan aplikasi mendeley, salah satu tools pembuat daftar pustaka otomatis,(Foto: Int.)

wiki

Tools Membuat Daftar Pustaka Otomatis Bagi Mahasiswa 

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:46 WITA

Potret sekelompok anak kuliah, (Foto:Int.)

wiki

Mengenal Istilah Dalam Dunia Perkuliahan 

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:36 WITA