Ini Berkas Yang Harus Kamu Siapkan Untuk Daftar Ulang SBMPTN

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 10 Juli 2019 - 14:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM– Sebanyak 2871 peserta dinyatakan lolos Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) di UNM. Selanjutnya Calon Mahasiswa Baru (Camaba) diwajibkan melakukan pendaftaran ulang.

Untuk itu Camaba wajib menyiapkan berkas sebagai berikut:

  1. Ijazah (lulusan tahun 2017 dan 2018) atau Surat Keterangan Lulus/Ijazah (lulusan tahun 2019).
  2. Pajak kendaraan roda 2.
  3. Pajak mobil
  4. Pajak bumi dan bangunan (rumah, sawah, kebun, dan lainnya).
  5. Slip pembayaraan PDAM.
  6. Slip pembayaran listrik.
  7. Pembayaran telepon/keterangan penggunaan pulsa HP.
  8. Slip gaji Ayah dan/ atau Ibu atau keterangan penghasilan pemerintah setempat.
  9. Kartu keluarga.
  10. Surat keterangan sehat dari dokter pemerintah .
  11. Kartu peserta SBMPTN 2019.
  12. Surat pernyataan peserta Bidikmisi 2019 (khusus bagi calon penerima Bidikmisi).
  13. Kartu peserta Bidikmisi 2019 (khusus bagi calon penerima Bidikmisi).
  14. Foto rumah tampak depan, samping, dalam (khusus bagi calon penerima Bidikmisi).
  15. Peserta Bidikmisi akan diverifikasi kebenaran data ekonomi dan/atau menerima bantuan biaya Pendidikan Bidikmisi.
Baca Juga :  [Info Grafik] Daya Tampung SBMPTN UNM 2019 Saintek dan Soshum

Apabila orang tua/wali calon mahasiswa tidak memiliki motor, mobil, telepon/HP, PDAM, listrik maka file yang diupload diganti dengan menggunakan Surat Pernyataan Tidak Memiliki (format dapat diunduh di laman http://simukt.unm.ac.id)

Selain itu Camaba juga memperhatikan beberapa hal penting sebagai berikut:

  1. Camaba harus mengisi biodata diri dan mengunggah file pendukung melalui laman http://registrasi.unm.ac.id/maba/ dengan menggunakan nomor peserta SBMPTN 2019 dan tanggal lahir. (10-15 Juli 2019)
  2. Foto diri yang diunggah harus memenuhi syarat yaitu latar foto berwarna biru, wajah lurus menghadap kedepan, mengenakan kemeja (tipe file foto dalam bentuk JPG dengan ukuran maksimal 1 Mbyte.
  3. Mencetak bukti pre-registrasi online, biodata dan surat pernyataan.

*Reporter : Elfira

Berita Terkait

Prodi Program Profesi Insinyur UNM Jalin Kerjasama PII Makassar
Merasa Dicurangi, Ichsan Ali Buat Laporan ke Kemendikbud RI
Icshan Ali Deteksi Indikasi Manipulasi Pemilihan Rektor 2024
Menkes Rekomendasikan UNM Buka Prodi Kedokteran
Berikut Ini Perbedaan UTBK-SBMPTN dan UTBK-SNBT
UNM Gelar Wisuda Periode Februari 2023 
Rektor UNM Resmi Perpanjang Pembayaran UKT Hingga 7 Februari 2023
Peninjauan UKT Semester Genap Belum Ada, WR 2: Tunggu SK Keluar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:20 WITA

Prodi Program Profesi Insinyur UNM Jalin Kerjasama PII Makassar

Jumat, 1 Maret 2024 - 17:35 WITA

Merasa Dicurangi, Ichsan Ali Buat Laporan ke Kemendikbud RI

Jumat, 1 Maret 2024 - 17:02 WITA

Icshan Ali Deteksi Indikasi Manipulasi Pemilihan Rektor 2024

Kamis, 9 Maret 2023 - 22:51 WITA

Menkes Rekomendasikan UNM Buka Prodi Kedokteran

Sabtu, 4 Maret 2023 - 11:09 WITA

Berikut Ini Perbedaan UTBK-SBMPTN dan UTBK-SNBT

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA