Home / UKT

174 Camaba UNM Jalur SBMPTN Lakukan Wawancara Sanggah UKT

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 12 Juli 2018 - 12:13 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon mahasiswa baru (Camaba) bersama orang tua/wali saat melakukan wawancara dan verifikasi UKT di ruang ICT Centre lantai 3 Menara Pinisi, Rabu (11/7) – (Foto: Wahyu Riansyah – Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Sebanyak 174 calon mahasiswa baru Universitas Negeri Makassar (UNM) yang lulus jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) mengisi sanggah uang kuliah tunggal (UKT) melalui daring. Wawamcara tersebut dilaksanakan di ruang ICT Centre lantai 3 Menara Pinisi UNM, Rabu (11/7).

Wawancara ini dilakukan bagi Camaba yang merasa keberatan dengan nominal UKT yang sudah ditetapkan oleh UNM.
Pada wawancara dan verifikasi ini, Camaba membawa dokumen asli yang telah diupload di system UKT online serta dokumen pendukung lainnya.

Baca Juga :  27 Pengurus HMJ Kimia Resmi Dilantik

Camaba melakukan wawancara disertai dengan orang tua atau wali. Berikut dokumen yang dibawa peserta saat melakukan wawancara dan verifikasi UKT.
1. Bukti kuitansi semua pajak motor
2. Bukti kuitansi semua pajak mobil
3. Bukti semua pajak PBB
4. Bukti slip kuitansi PDAM
5. Bukti slip kuitansi listrik
6. Bukti kuitansi/pernyataan biaya telepon
7. Bukti slip gaji kedua orang tua
8. Surat permohonan sanggah
9. Foto rumah tampak depan
10. Foto rumah tampak dalam

Kegiatan tersebut hanya berlangsung satu hari. Dimulai pada pagi hari hingga pukul 17.00 Wita. (*)

[divider][/divider]

*Reporter: Zulhijaya

Berita Terkait

UNM Keluarkan Surat Edaran Perpanjangan Pembayaran UKT
Simak Syarat Peninjauan UKT semester genap TA 2024/2025
Peninjauan UKT Semester Genap 2024/2025 Telah Buka
Hasnawi Haris: UNM Tetap Usulkan Tidak Ada Kenaikan UKT
Ichsan Ali: UNM Tidak Melanggar Ketentuan UKT
Karta Jayadi Tegaskan UKT UNM Tahun 2024 Tidak Naik
Kebijakan UKT Nol Masih Berlaku
Berikut Mekanisme Alur Peninjauan Ulang (UKT)
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:05 WITA

UNM Keluarkan Surat Edaran Perpanjangan Pembayaran UKT

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:59 WITA

Simak Syarat Peninjauan UKT semester genap TA 2024/2025

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:53 WITA

Peninjauan UKT Semester Genap 2024/2025 Telah Buka

Minggu, 23 Juni 2024 - 16:40 WITA

Hasnawi Haris: UNM Tetap Usulkan Tidak Ada Kenaikan UKT

Minggu, 23 Juni 2024 - 15:36 WITA

Ichsan Ali: UNM Tidak Melanggar Ketentuan UKT

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA