[PROFESI-WIKI] Implementasi Pembelajaran Berbasis Web

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 11 November 2023 - 11:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi belajar berbasis web, (foto: Int.)
Ilustrasi belajar berbasis web, (foto: Int.)

PROFESI-UNM.COM – Model pembelajaran dirancang dengan mengintegrasikan pembelajaran berbasis web ke dalam program pembelajaran tatap muka konvensional. Pembelajaran tatap muka biasanya dilakukan dengan menggunakan pembelajaran berpusat pada siswa atau Student Centered Learning (SCL) melalui kerja kelompok. Model ini memerlukan partisipasi aktif siswa dalam pembelajarannya supaya bisa lebih efektif.

Dalam merancang dan mengimplementasikan pembelajaran berbasis web, kalian perlu mengetahui langkah-langkah yang perlu diperhatikan. langkah-langkahnya yakni sebagai berikut:

Baca Juga Berita :  [PROFESI-WIKI] Pendidik Profesional: Menguak Esensi Tugas Utama dalam Pelaksanaan Pembelajaran

1. Sebuah program pendidikan untuk peningkatan mutu pembelajaran di lingkungan kampus dengan berbasis web. Program ini dilakukan idealnya selama 5-10 bulan dan dibagi menjadi 5 tahap. Tahap 1, 3, dan 5 dilakukan secara jarak jauh dan untuk itu dipilih media web sebagai alat komunikasi. Sedangkan tahap 2 dan 4 dilakukan secara konvensional dengan tatap muka.

2. Tentukan satu mata kuliah pilihan dalam jurusan tersebut. Pembelajaran tatap muka dilakukan secara rutin setiap minggunya selama tujuh minggu pertama. Setelah itu, pertemuan tatap muka dilakukan setiap 2 atau 3 minggu sekali.

Kedua program pendidikan tersebut disampaikan melalui berbagai kegiatan belajar kelompok. Pembelajaran kolaboratif dan kerja tim mendominasi kedua program.(*)

*Reporter: Miftahuljannah Latief/ Editor: Firmansyah

Berita Terkait

Dana Kuliah Terancam Naik?
Seni Berkuliah: Memaksimalkan Potensi Akademik dan Pribadi
Tips Jitu Imbangkan Kuliah dan Kehidupan Sosial Mahasiswa
Tips Menghadapi Perkuliahan dan Perjalanan Kampus di Tengah Hujan Deras
Tips Sukses Gen Z di Era Digital: Menavigasi Karier, Produktivitas, dan Gaya Hidup
Menjadi Ketua Tingkat yang Baik Juga Ada Tipsnya
Resolusi 2025 Langkah Nyata Menuju Perubahan Besar
Beasiswa LPDP Tahun 2025 Telah Dibuka
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 13:02 WITA

Dana Kuliah Terancam Naik?

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:44 WITA

Seni Berkuliah: Memaksimalkan Potensi Akademik dan Pribadi

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:33 WITA

Tips Jitu Imbangkan Kuliah dan Kehidupan Sosial Mahasiswa

Sabtu, 1 Februari 2025 - 12:08 WITA

Tips Menghadapi Perkuliahan dan Perjalanan Kampus di Tengah Hujan Deras

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:40 WITA

Tips Sukses Gen Z di Era Digital: Menavigasi Karier, Produktivitas, dan Gaya Hidup

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA