Home / UKM

Pendaftaran Anggota Baru UKM Sintalaras UNM Diperpanjang

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 9 Juli 2020 - 08:34 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Sintalaras Universitas Negeri Makassar (UNM) membuka perekrutan anggota baru sejak sebelum virus corona mewabah di Indonesia. Kini, pendaftarannya diperpanjang hingga 31 Juli 2020 mendatang.

Perekrutan akan digelar dengan konsep Pendidikan Dasar (Diksar). Adapun syarat pendaftarannya yakni mahasiswa aktif UNM angkatan 2018 dan atau 2019.

Pendaftaran dapat dilakukan secara online pada https://tinyurl.com/DIKSARXXXIII atau mengambil formulir di Sekretariat Sintalaras UNM, Gedung PKM Lantai 1 Kampus UNM Gunung Sari.

Peserta yang telah mendaftar kemudian akan mengikuti tes wawancara dan tes kesegaran jasmani secara terjadwal mulai 1 hingga 31 Agustus 2020. Ketua panitia, Dahyar Nugraha mengatakan pelaksanaan tesnya akan megikuti protokol kesehatan untuk menghindari penyebaran virus corona.

“Pakai masker, jaga jarak dan peserta yang tes setiap harinya kami batasi maksimal lima orang dalam satu hari untuk menghidari kerumunan,” kata Dolina nama lapangannya.

Baca Juga Berita :  Yuk Asah Kemampuan Menulis Kamu di LPM Profesi UNM

Mahasiswa jurusan Geografi ini juga mengatakan, UKM Sintalaras adalah wadah bagi mahasiswa yang berminat belajar tentang alam dan lingkungan hidup.

“Sangat cocok untuk yang berminat di dunia kepencintaalaman dan ingin belajar mengenai lingkungan hidup dan adventure,” ujarnya.

Untuk info lebih lanjut, dapat menghubungi salah satu kontak berikut: 082293032283 (Dolina), 085397121808 (Agradasi), 085283261600 (Ercis). (*)

*Reporter: Andi Dela Irmawati

Berita Terkait

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda
Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa
UKM Kopma UNM Gelar CIT Guna Bentuk Karakter dan Jiwa Enterpreneur
UKM KSR PMI UNM Kembali Helat Kemah Bakti dan Lomba PMR
Saksikan Sing As One Concert Pinisi Choir UNM di Gedung Mulo
LPM Penalaran UNM Tingkatkan Harmonisasi Berpenalaran Melalui Upgrading Pengurus
Tim SAR UNM Ikut Operasi Pencarian Korban Arus Sungai di Polewali Mandar
Atira Terpilih Sebagai Formatur Ketua Umum Kopma Almamater UNM
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:58 WITA

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:22 WITA

Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa

Minggu, 12 November 2023 - 05:39 WITA

UKM Kopma UNM Gelar CIT Guna Bentuk Karakter dan Jiwa Enterpreneur

Senin, 18 September 2023 - 00:08 WITA

UKM KSR PMI UNM Kembali Helat Kemah Bakti dan Lomba PMR

Rabu, 17 Mei 2023 - 17:36 WITA

Saksikan Sing As One Concert Pinisi Choir UNM di Gedung Mulo

Berita Terbaru

Potret Muhammad Ryaas Risyady, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Genosida Biological Diversity

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:23 WITA

Ilustrasi Mahasiswa KKN Mengecat Rumah Warga Bersama Anak Desa, (Foto: AI.)

Berita Wiki

Ketika Mahasiswa Turun ke Desa, Ilmu Diuji Nyata

Kamis, 17 Jul 2025 - 23:00 WITA

Potret Panitia ICE SPORT 2025, (Foto: Ist.)

Agendasiana

ICE SPORT Di balik Layar, Soliditas Panitia Jadi Kunci Utama

Kamis, 17 Jul 2025 - 22:48 WITA