Muh Fadil Nugraha Nahkoda Baru HMPS ACCESS

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 21 Juni 2023 - 21:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Muh Fadil Nugraha terpilih sebagai Formatur Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Access Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Bahasa Inggris Fakultas Bahasa dan Sastra, Universitas Negeri Makassar (FBS UNM) Periode 2023-2024. Ia resmi terpilih dalam Musyawarah Program Studi yang diselenggarakan di Air Terjun Takapala, Kab.Gowa, Rabu (21/6).

Kegiatan ini mengusung tema“Teamwork Makes The Dream Work,” Kegiatan ini merupakan wujud dari pertanggungjawaban pengurus kepada anggota atas kinerjanya. Sekaligus menjadi forum musyawarah pemilihan dan menetapkan pemimpin selanjutnya.

Baca Juga Berita :  Pantang Menyerah dan Optimis Jadi Kunci Kesuksesan Suryani

Fadil mengungkapkan, dirinya tidak boleh terlalu senang telah terpilih. Karena akan memegang tanggung jawab yang besar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya merasa senang, tapi tidak boleh juga terlalu senang. Karena harus memegang tanggung jawab besar,” ungkapnya.

Lebih lanjut, mahasiswa angkatan 2022 ini juga mengungkapkan bahwa lawannya kuat dan sempat berpikir untuk mundur. Namun tetap yakin karena dukungan dari teman-temannya.

“Dan sempat berpikir untuk mundur dari kandidat. Soalnya para kandidat juga kuat ih otaknya. Tapi pandangan ku tertuju sama teman-temanku dan bisa yakin kanka,” lanjutnya.

Baca Juga Berita :  Pinisi Choir Tampil Pada PKKMB UNM 2023

Terakhir, Ia berharap dapat mewujudkan visi dan misi nya kepada access dan juga bisa membawa lembaga access lebih baik dari sebelumnya.

“Tentunya menyatakan visi dan misi saya kepada access dan juga bisa membawa lembaga access lebih baik dari sebelumnya,” harapnya. (*)

*Reporter: Miftahuljannah Latief/Editor: Nirmala Dewi

Berita Terkait

Prodi Pendidikan Bahasa Bugis, Lestarikan Bahasa Daerah
Songkabala Jadi Harapan Ta’aruf Alam Bengkel Sastra
FBS UNM Larang Dosen Wajibkan Beli Buku dan Atur Pembimbingan di Kampus
Lentera HMJ Bahasa Inggris Adakan Pentas Bertajuk Seraphinity
Prasasti FBS Tingkatkan Solidaritas Melalui Literary Camp Vol.2
FBS UNM Sambut Kolaborasi Internasional bersama American Corner
LDF UNM Kolaborasi Gelar Pelatihan Dakwah, Tingkatkan Generasi Muballigh
Diskusi Bahasa dalam Transpolitika Sebagai Rangkaian Perayaan Bulan Bahasa 2024
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 23:05 WITA

Prodi Pendidikan Bahasa Bugis, Lestarikan Bahasa Daerah

Jumat, 25 April 2025 - 15:01 WITA

Songkabala Jadi Harapan Ta’aruf Alam Bengkel Sastra

Jumat, 18 April 2025 - 08:06 WITA

FBS UNM Larang Dosen Wajibkan Beli Buku dan Atur Pembimbingan di Kampus

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:55 WITA

Lentera HMJ Bahasa Inggris Adakan Pentas Bertajuk Seraphinity

Kamis, 16 Januari 2025 - 17:40 WITA

Prasasti FBS Tingkatkan Solidaritas Melalui Literary Camp Vol.2

Berita Terbaru

Ilustrasi Mahasiswa Mengerjakan Skripsi, (Foto: AI.)

wiki

5 Tool Penunjang Skripsi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 01:21 WITA

Potret mahasiswa akhir bersam teman-temannya (Foto: Int)

wiki

Kebiasaan Aneh Mahasiswa Akhir Saat Menyusun Skripsi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 01:01 WITA