FMIPA Akan Kenalkan Fakultas Melalui MIPA Open & Exposition

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 16 November 2016 - 21:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Unit  Kerjasama dan Pengembangan (Kersbang) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) saat membahas persiapan MIPA Open & Exposition di Ruang Seminar lt. 3 Gedung Science Square, Senin (14/11).
Unit Kerjasama dan Pengembangan (Kersbang) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) saat membahas persiapan MIPA Open & Exposition di Ruang Seminar lt. 3 Gedung Science Square, Senin (14/11).

PROFESI-UNM.COM – Unit Kerjasama dan Pengembangan (Kersbang) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) akan memperkenalkan fakultas melalui MIPA Open and Exposition pada Februari 2017 mendatang. Hal tersebut disampaikan oleh Pembantu Dekan Bidang Kerjasama, Subaer, saat ditemui diruangannya, Senin (14/11).

“Ini adalah bentuk kerja sama dengan Fakultas MIPA Se-Indonesia. Tujuannya untuk membuka diri terhadap berbagai saran dan masukan stakeholder yang memiliki hubungan dengan sebuah universitas,” bebernya.

Baca Juga Berita :  PPK Ormawa 2023 Tawarkan 16 Topik

Dosen Jurusan Fisika ini menambahkan, kegiatan ini merupakan strategi untuk mengembangkan lembaga pendidikan. Salah satunya dengan melakukan interaksi bersama pihak luar yang bisa memberikan kontribusi berupa pemikiran.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini upaya mengembangkan kerjasama yang produktif. Juga akan menjadi nilai tambah dibanding fakultas lain yang ada di Indonesia,” tambahnya.

Baca Juga Berita :  Universitas Negeri Makassar Resmi Drop Out 342 Mahasiswa

Subaer berharap, melalui kegiatan ini akan ada bibit mahasiswa terbaik dan juga memberi motivasi bagi warga MIPA untuk berkarya. “Selain terbentuk ikatan dari berbagai pihak, kami juga mau agar sivitas MIPA mampu berkreasi dan berinovasi dengan baik,” harapnya. (*)


*Reporter: Salmawati/Editor: St Aminah

Berita Terkait

SCMM FMIPA UNM Adakan Kajian Mahasiswa Muslim
BEM FMIPA UNM Dukung Mahasiswa Berwirausaha
Antusiasme Peserta dalam Seminar Nasional Kewirausahaan BEM FMIPA UNM 2025
Pengurus HMJ Fisika FMIPA UNM Gelar Upgrading
Pelantikan dan Upgrading HMPS Statistika FMIPA UNM 2025
Sekretariat Baru di FMIPA UNM Telah Diresmikan
Bangun Fondasi Kuat untuk Kemajuan HMPS Statistika melalui Mumas IX
Kedisiplinan dan Profesionalitas Jadi Fokus Utama Pemimpin Baru HMPS Statistika UNM
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 12:33 WITA

SCMM FMIPA UNM Adakan Kajian Mahasiswa Muslim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:53 WITA

BEM FMIPA UNM Dukung Mahasiswa Berwirausaha

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:02 WITA

Antusiasme Peserta dalam Seminar Nasional Kewirausahaan BEM FMIPA UNM 2025

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:59 WITA

Pengurus HMJ Fisika FMIPA UNM Gelar Upgrading

Sabtu, 18 Januari 2025 - 17:07 WITA

Pelantikan dan Upgrading HMPS Statistika FMIPA UNM 2025

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA