BEM FMIPA UNM Helat Seminar Nasional Pendidikan Anti Korupsi

Avatar photo

- Redaksi

Rabu, 10 Oktober 2018 - 07:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Peduli dan berperan aktif dalam memberantas korupsi di Indonesia, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Makassar (UNM) menghelat seminar nasional pendidikan anti korupsi. Kegiatan ini berlangsung di Ballroom Teater Menara Pinisi, Rabu (10/10).

Ketua BEM FMIPA, Ahmad Muwafiq Abdillah mengatakan, seminar ini merupakan salah satu cara atau upaya edukasi untuk melakukan pemberantasan korupsi. Seminar ini menyasar pada lingkup sivitas akademika UNM.

Baca Juga :  Inilah Pemenang Lomba Esai "Untuk (Rektor Baru) UNM"

“Seminar ini adalah upaya edukasi yang kita buat untuk pemberantasan korupsi,” katanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia pun berharap melalui seminar ini peserta atau mahasiswa sebagai kaum intelektual dapat memberikan contoh kepada masyarakat umum tentang cara pemberantasan korupsi. Pun kegiatan yang berskala nasional ini dapat memberikan kesadaran kepada peserta tentang bahaya korupsi.

Baca Juga :  IMF dan WGB Akar Komersialisasi Pendidikan di Indonesia

“Semoga peserta dapat mengaplikasikan apa yang telah didapatkan hari ini,” harapnya.

Seminar yang bertemakan ‘Bersinergi Berantas Korupsi’ ini mendatangkan pemateri Koordinator Divisi Korupsi Politik ICW Donal Fariz, Direktorat Pendidikan dan Pelayanan Masyarakat KPK RI Ramah Handoko dan Pembantu Rektor Bidang Akademik (PR I) Muharram. (*)


*Reporter: Rara Astuti

Berita Terkait

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital
Edukasi Mitigasi Bencana untuk Siswa se-Takalar lewat Sar Go To School
Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School
Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak
UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari
Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus
LPM Penalaran UNM Gelar TM I PMP-OMK XXVIII dan Talkshow
Top Satu Pilmapres Beberkan Rahasia Terpilih
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:33 WITA

Dari Gedung Bahasa Arab, Wirausaha Muda Siap Taklukkan Dunia Digital

Selasa, 6 Mei 2025 - 14:55 WITA

Peringati HARLAH Ke-24, UKM SAR UNM Tanamkan Nilai Kemanusiaan Lewat SAR Go to School

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:27 WITA

Muhammad Ilham Resmi Nahkodai eLTIM FBS UNM 2025–2026, Siap Hadirkan Program Literasi yang Berdampak

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:18 WITA

UKM MAPHAN UNM Gelar Kegiatan Outdoor PEN-4 XXII Selama Tiga Hari

Minggu, 4 Mei 2025 - 14:17 WITA

Merayakan Akhir Kaderisasi dengan Kreativitas di Tengah Hutan Pinus

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA