Mau Isi KRS Lupa Password SIA? Ini Solusinya

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 17 Januari 2023 - 18:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) merupakan sebuah hal yang rutin dilakukan oleh mahasiswa sebelum memprogramkan mata kuliah. Namun, terkadang mahasiswa terkendala dalam pengisian KRS karena lupa pasword SIA.

Di website SIA UNM, password hanya memiliki masa aktif selama 180 hari (6 bulan). Anda diwajibkan untuk mengganti password yang berbeda setiap enam bulan sekali. Sebagai manusia biasa, tentunya kita terkadang lupa. Ini merupakan hal yang wajar, apalagi bagi mahasiswa yang hanya membuka SIA disaat mengisi Kartu Rencana Studi (KRS) dan mengecek nilai.

Baca Juga Berita :  HIMA Manajemen Dayakan SDA Desa Buntu Mondong

Lantas bagaimana jika kita benar-benar lupa password untuk mengakses SIA? Anda tak perlu melapor ke Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (BAAK), berikut langkah-langkah mengecek password anda:

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

1. Buka Situs Registrasi Online Universitas Negeri Makassar, http://registrasi.unm.ac.id/
2. Klik Cek Pass SIA
3. Masukkan NIM dan PIN SPP/UKT terbaru (read: lihat dibukti pembayaran) Anda lalu klik cari maka secara otomatis password SIA anda akan muncul di bawah

Baca Juga Berita :  Biro Himafi FMIPA Akan Adakan Workshop IELTS

Itulah langkah-langkah mengecek password untuk mengakses SIA. Anda dapat menyimpan password di note smartphone Anda sehingga apabila lupa, Anda dapat mengeceknya kembali disana. (*)

*Reporter: Murni

Berita Terkait

Malam Puncak ISAC 2025 Pererat Silaturahmi dan Sukseskan Lomba
Resmi, Jadwal Wisuda Reguler UNM Periode Mei 2025
HMPS Seni Tari FSD UNM Gelar Peringatan Hari Tari Dunia 2025
Sendratasik FSD UNM Luncurkan Konsep Baru Bina Akrab pada Kegiatan LDKM
Dampak Buruk Terlalu Keras pada Diri Sendiri dan Cara Mengatasinya
Gemuruh Flash Mob Wicked The Musical, Mahasiswa UNM Pukau Pengunjung Nipah Mall
Sastra Masuk Sekolah Berakhir dengan Perayaan Malam Puncak di Pinrang
UNM Jadi Kampus Impian Peserta Tes SNBT 2025
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 23:43 WITA

Malam Puncak ISAC 2025 Pererat Silaturahmi dan Sukseskan Lomba

Sabtu, 3 Mei 2025 - 11:04 WITA

Resmi, Jadwal Wisuda Reguler UNM Periode Mei 2025

Jumat, 2 Mei 2025 - 01:46 WITA

HMPS Seni Tari FSD UNM Gelar Peringatan Hari Tari Dunia 2025

Jumat, 2 Mei 2025 - 00:47 WITA

Sendratasik FSD UNM Luncurkan Konsep Baru Bina Akrab pada Kegiatan LDKM

Rabu, 30 April 2025 - 02:27 WITA

Dampak Buruk Terlalu Keras pada Diri Sendiri dan Cara Mengatasinya

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA