281 Mahasiswa KKN UNM Lakukan Pelepasan ke Takalar

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 10 Maret 2020 - 18:33 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Hari ini sebanyak 281 mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Negeri Makassar (UNM) semester genap 2019-2020 berangkat menuju lokasi penempatan pengabdian. Keberangkatan hari ini menuju ke Kabupaten Takalar, Selasa (10/3).

Mahasiswa KKN sektor Takalar ini terdiri dari 97 peserta KKN-PPL Terpadu dan 184 KKN Reguler. Adapun mahasiswa KKN Kabupaten Polewali Mandar sudah berangkat terlebih dahulu yang terdiri dari 366 peserta.

Baca Juga Berita :  Asisten Bidang Perekonomian Resmi Terima Mahasiswa KKN Domisili UNM di Soppeng

Kepala Pusat KKN UNM, Amiruddin menyebutkan kali ini peserta KKN secara keseluruhan berjumlah 970 orang. Mereka ditempatkan di empat sektor yakni Polewali Mandar, Takalar, Gowa dan Bantaeng serta KKN Internasional.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk peserta KKN semester ini diikuti sebabayak ada 970 orang mahasiswa,” sebutnya.

Namun dari penuturannya, keberangkatan KKN Internasional mengalami penundaan karena belum mendapatkan izin dari Malaysia, negara penempatan KKN Internasional. Hal tersebut, disinyalir merupakan imbas dari merebaknya virus corona yang saat ini melanda banyak negara.

Baca Juga Berita :  Rekrut Anggota Baru, Aksara FIP UNM Adakan PENSOS

“Sebenarnya KKN Internasional dijadwalkan berangkat akhir maret ini, tapi ditunda dulu karena belum dapat izin dari Malaysia,” tuturnya.

Sementara itu untuk pemberangkatan KKN sektor Bantaeng akan dilaksanakan Rabu, (11/3).(*)

*Reporter: Muhammad Ilham Akbar. B

Berita Terkait

Dua Mahasiswa UNM Terpilih Ikuti KKN Kebangsaan XIII di Maros-Pangkep
AI Hadirkan Suara Terakhir Profesor UNM yang Telah Tiada
Rektor UNM Soroti Orasi Para Guru Besar yang Akan Dilantik
UNM Tambah Guru Besar, Total Capai 161 Profesor
Rektor UNM Tekankan Mahasiswa Agar Tertib Administrasi
Rektor UNM Janji Benahi Area Kumuh Sebelum Akhir Masa Jabatan
Rektor UNM Puji Aura Positif Mahasiswa Aktif Berorganisasi
Formatur Ketua Umum HMJ Gizi FIKK UNM Fokuskan Kepengurusan yang Progresif serta Kolaboratif
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 22:55 WITA

Dua Mahasiswa UNM Terpilih Ikuti KKN Kebangsaan XIII di Maros-Pangkep

Selasa, 15 Juli 2025 - 19:14 WITA

AI Hadirkan Suara Terakhir Profesor UNM yang Telah Tiada

Selasa, 15 Juli 2025 - 14:36 WITA

Rektor UNM Soroti Orasi Para Guru Besar yang Akan Dilantik

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:45 WITA

Rektor UNM Tekankan Mahasiswa Agar Tertib Administrasi

Jumat, 11 Juli 2025 - 18:09 WITA

Rektor UNM Janji Benahi Area Kumuh Sebelum Akhir Masa Jabatan

Berita Terbaru

Foto Diki Douvel Nibras, mahasiswa UNM, bersama peserta KKN lainnya, saat berada di kawasan persawahan (Foto: Ist.)

Agendasiana

Dua Mahasiswa UNM Terpilih Ikuti KKN Kebangsaan XIII di Maros-Pangkep

Selasa, 15 Jul 2025 - 22:55 WITA

Potret pengukuhan guru besar oleh rektor UNM, (Foto: Dok. Profesi)

Agendasiana

AI Hadirkan Suara Terakhir Profesor UNM yang Telah Tiada

Selasa, 15 Jul 2025 - 19:14 WITA

Flyer Sosialisasi LK II BEM FBS UNM, (Foto: Ist.)

KILAS LK

BEM FBS UNM Gelar LK II, Mantapkan Estafet Kepemimpinan

Selasa, 15 Jul 2025 - 14:40 WITA

Potret Karta Jayadi, rektor UNM saat sambutan, (Foto: Int.)

Agendasiana

Rektor UNM Soroti Orasi Para Guru Besar yang Akan Dilantik

Selasa, 15 Jul 2025 - 14:36 WITA