Home / UKM

Tumbuhkan Sikap Kepemimpinan, UKM Maphan UNM Gelar Up-Grading

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 24 Desember 2018 - 13:17 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM– Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Mahasiswa Peduli HIV/AIDS dan Napza (Maphan) Universitas Negeri Makassar (UNM) gelar kegiatan Up-Grading. Kegiatan tersebut di lakukan di Sekretariat Alternatif UKM Maphan UNM di Jl. Tabaria Blok E, Senin ( 23/12).

Up-Grading ini merupakan program kerja dari bidang satu UKM Maphan UNM. Kegiatan ini mengusung tema “Menumbuhkan semangat kepengurusan yang Profesional, serta berkarakter dan bertanggung jawab”.

Isfawani selaku Ketua Panitia mengatakan, Up-Grading merupakan salah satu kegiatan yang bertujuan untuk memberikan pelatihan berorganisasi bagi pengurus UKM Maphan.

“Kegiatan Up-Grading ini tentunya merupakan kegiatan yang didalamnya dapat memberikan dasar kepemimpin bagi pengurus UKM Maphan”, katanya

Adapun peserta yang hadir dalam kegiatan tersebut adalah pengurus dari UKM Maphan dari bidang satu berjumlah 18 orang. “Kami hanya mengundang peserta yang terkhusus dari bidang 1 karena memang ini adalah program kerja mereka”, menambahkan

Baca Juga Berita :  Ghazwul Fikri Terpilih Jadi Ketua Maperwa FBS UNM

Mahasiswa angkatan 2017 ini berharap dengan adanya kegiatan tersebut para pengurus periode 2018-2019 saat ini diharapkan mampu menerapkan dan meningkatkan kesadaran dalam berlembaga

“Tentunya harapan saya kedepannya itu sesuaai dengan temanya yaitu dengan modal semangat, profesional dan berkarakter sehingga visi lembaga ini bisa terwujud”, harapnya.


*Reporter: Arwinda Al Muntaz 

Berita Terkait

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda
Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa
UKM Kopma UNM Gelar CIT Guna Bentuk Karakter dan Jiwa Enterpreneur
UKM KSR PMI UNM Kembali Helat Kemah Bakti dan Lomba PMR
Saksikan Sing As One Concert Pinisi Choir UNM di Gedung Mulo
LPM Penalaran UNM Tingkatkan Harmonisasi Berpenalaran Melalui Upgrading Pengurus
Tim SAR UNM Ikut Operasi Pencarian Korban Arus Sungai di Polewali Mandar
Atira Terpilih Sebagai Formatur Ketua Umum Kopma Almamater UNM
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 23:58 WITA

Rektor UNM Harap Estafet Kepemimpinan UKM Berjalan Tanpa Jeda

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:22 WITA

Parade UKM Seni UNM 2024 Sebagai Wadah Ekspresi dan Apresiasi Mahasiswa

Minggu, 12 November 2023 - 05:39 WITA

UKM Kopma UNM Gelar CIT Guna Bentuk Karakter dan Jiwa Enterpreneur

Senin, 18 September 2023 - 00:08 WITA

UKM KSR PMI UNM Kembali Helat Kemah Bakti dan Lomba PMR

Rabu, 17 Mei 2023 - 17:36 WITA

Saksikan Sing As One Concert Pinisi Choir UNM di Gedung Mulo

Berita Terbaru

Potret pengukuhan guru besar oleh rektor UNM, (Foto: Dok. Profesi)

Agendasiana

AI Hadirkan Suara Terakhir Profesor UNM yang Telah Tiada

Selasa, 15 Jul 2025 - 19:14 WITA

Flyer Sosialisasi LK II BEM FBS UNM, (Foto: Ist.)

KILAS LK

BEM FBS UNM Gelar LK II, Mantapkan Estafet Kepemimpinan

Selasa, 15 Jul 2025 - 14:40 WITA

Potret Karta Jayadi, rektor UNM saat sambutan, (Foto: Int.)

Agendasiana

Rektor UNM Soroti Orasi Para Guru Besar yang Akan Dilantik

Selasa, 15 Jul 2025 - 14:36 WITA

Suasana Khidmat dalam pengukuhan guru besar UNM, (Foto: St. Masyita Rahmi)

Agendasiana

UNM Tambah Guru Besar, Total Capai 161 Profesor

Senin, 14 Jul 2025 - 15:04 WITA